BeritaHits.id - Sebuah video Tiktok dari akun @anyaaaanayy memperlihatkan adegan lucu saat pengunggah akun video tersebut mendapati ibunya menjalankan ibadah salat mengenakan mukena yang terbilang cukup unik. Si anak yang tak sengaja lewat depan kamar ibunya mengaku terkejut karena penampilan sang ibu yang sedang mengenakan mukena mirip dengan peri.
Mukena tersebut, di bagian atasnya memiliki renda melingkar sehingga terlihat seperti kostum peri. Awalnya, ornamen renda di bagian kepala itu tak terlihat karena sang ibu sedang melakukan gerakan sujud. Begitu sang ibu menegakkan badan bangun dari sujud, ornamen yang mirip dengan kostum peri pun terekam dalam video yang diambil oleh si anak. hal tersebut membuatnya terkejut dan heran dengan ornamen mukena yang unik dan tak biasa itu.
"Pas gue lewat depan kamar emak, emak lagi salat, dan ternyata jadi peri," tulis akun @anyaaaanayy.
Ia pun memperlihatkan sosok sang ibu yang sedang salat mengenakan mukena warna putih dengan motif polkadot dan hiasan seperti peri di bagian kepala. Unggahan tersebut langsung menuai banyak komentar dari warganet yang menyaksikan.
Baca Juga: Nagita Goreng Ayam sambil Pakai Mukena, Warganet: Kaya Emak-Emak Biasa
"Untung gak bawa tongkat peri pas sholat," tulis akun @anadaling.
"Nggak sekalian ada sayapnya?" tulis akun @vadyaalmr_.
"Abis ini mukena cosplay jadi duyung," tulis akun @_itsbillla.
Ada juga warganet yang salah fokus melihat banyaknya pakaian di kamar yang tampak dalam video. Ia mengagumi sosok ibu yang tak kenal lelah mengurus rumah tangga.
"Saya lebih terkejut banyak pakaian di dalam kamar sang ibu yang belum disetrika termasuk di keranjang. Pasti ibu lelah mengurus pekerjaan rumah tangga. Tapi saya bangga di tengah lelahnya tak lupa dengan kewajibannya," tulis akun @zyel__.
Baca Juga: Pakai Mukena Bahas Soal Orang Munafik, Nikita Mirzani Sindir Siapa?
Karena bentuknya yang unik dan lain daripada yang lain, banyak warganet yang justru ingin membeli mukena seperti yang digunakan oleh ibu dalam video tersebut.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Miris! Pria Mabuk Serang Petugas Lalu Lintas, Publik Kasihan dengan Anaknya
-
Pantas Dikecam, Viral Wanita Minta Saran Nama Bayi yang Ada Unsur Kasarnya
-
Seorang Pria Serang Polisi usai Minum Arak, Anaknya Nagis di Tengah Jalan
-
Sebut Lulusan SMA 'Cuma' Jadi Sales dan Penjaga Konter, Wanita Ini Dihujat
-
Istri Rawat Suami yang Sakit, Buang Urin Hingga Hibur Pakai Dangdutan
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak