BeritaHits.id - Sebuah video seorang pria menyerang polisi beredar di jagat maya. Video tersebut viral.
Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @warung_jurnalis. Dalam video tersebut, terlihat seorang pria secara tiba-tiba menyerang seorang polisi lalu lintas.
Pria berbaju biru itu memukul kepala seorang petugas polisi lalu lintas di tengah jalan. Dia secara tiba-tiba menyerang petugas tersebut.
Diduga pria tersebut merupakan pengendara sepeda motor yang tengah melewati jalanan tersebut. Sementara, petugas tersebut tengah mengatur arus lalu lintas.
Baca Juga: Miris! Pria Mabuk Serang Petugas Lalu Lintas, Publik Kasihan dengan Anaknya
Berdasarkan unggahan tersebut, kejadian itu terjadi di Pangkalpinang, Kepulauan Bangka Belitung, Rabu (6/1/2021).
Pria tersebut terlihat menyerang kepala petugas yang tengah mengatur arus lalu lintas di sebuah perempatan jalan.
Setelah itu, petugas polisi lalu lintas lainnya membekuk dan mengamankan pria tersebut.
Ada sekitar lima anggota polantas yang turut serta mengamankan pria tersebut. Mereka kemudian membawa pria itu ke tepi jalanan untuk ditindaklanjuti.
Dalam video tersebut juga terdengar seorang anak yang menangis. Diduga anak tersebut ikut bersama pelaku saat penyerangan terjadi.
Baca Juga: Mobil Polisi Ini Disusupi Penumpang Gelap, Wujudnya Bikin Orang Kocar-kacir
Namun, hingga saat ini belum diketahui motif pelaku tersebut. Berdasarkan unggahan tersebut, pria itu diduga dalam pengaruh minuman keras.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Terserah atau Pasrah? Raisa Tanyakan Nasib Hubungan Cinta di Lagu Terbaru
-
Luna Maya dan Maxime Bouttier Beda 10 Tahun, Ini Deret Keuntungan Menikah dengan Pria Lebih Muda
-
5 Rekomendasi Sepatu untuk Pria dengan Kaki Lebar: Bisa buat Olahraga sampai Acara Formal
-
Mengapa Pria Usia 40 Tahun Masih Betah Melajang? Ini Alasannya
-
Apa Itu Tung Tung Tung Sahur? Meme Viral TikTok Bakal Diangkat jadi Film
Terpopuler
- BREAKING NEWS: Mahasiswa PPDGS FKG Unhas Ditemukan Tak Bernyawa di Rumah Kontrakan
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- PSSI Pertimbangkan Tambah Pemain Keturunan Buntut Kasus Kevin Diks dan Dean James
- Breaking News! Laga Timnas Indonesia vs China Tak Tayang di TV
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
5 Pilihan HP Murah Terbaik: Harga Mulai Rp1 Jutaan, Tawarkan Spek Ciamik
-
Pemain Incaran Manchester City Kirim Ucapan Spesial ke Ibu Eliano Reijnders
-
GoTo Malu-malu Dilamar Grab, Mahar Sampai Rp115 Triliun?
-
Prediksi Negara Tetangga: Timnas Indonesia Dikalahkan China
-
5 Rekomendasi Tablet Murah Terbaik 2025, Penunjang Belajar hingga Urusan Kerja
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak