BeritaHits.id - Media sosial diramaikan dengan unggahan seorang warganet yang membagikan foto pemandangan di alam seolah ia sedang berlibur. Namun, ternyata foto tersebut hanyalah untuk mengecoh warganet lain, sebab foto tersebut diambil dari ilustrasi kalender, bukan foto asli.
Akun Twitter @txtdrstorywa mengunggah foto tangkapan layar status WhatsApp seorang warganet bernama Lia.
Awalnya, Lia mengunggah foto pemandangan alam yang dipenuhi dengan terasering yang asri. Ia juga menambahkan keterangan foto seolah ia sedang menikmati pemandangan tersebut.
"Sejuk," tulisnya seperti dikutip Suara.com, Senin (11/1/2021).
Baca Juga: Viral Potret SIM Jadul, Warganet Soroti Bentuknya: Ini Baru Beneran Surat
Ternyata, unggahan status WhatsApp tersebut banyak dikomentari oleh rekan-rekannya.
Tak lama kemudian, ia kembali mengunggah foto pemandangan serupa namun diambil dari sudut yang lebih jauh.
Ternyata foto pemandangan yang diunggah Lia sebelumnya ia ambil dari ilustrasi kalender dinding.
Ia tampak puas sudah berhasil mengecoh rekan-rekannya mengira ia sedang berlibur. Padahal foto yang diunggah hanyalah foto ilustrasi kalender yang dipotret jarak dekat menggunakan HP nya.
"Hihi banyak yang tertipu," ungkapnya.
Baca Juga: Video Desain Pesawat Canggih, Diklaim Bisa Selamatkan Nyawa Penumpang
Unggahan foto pemandangan palsu itu langsung viral di media sosial.
Berbagai komentar kocak dari warganet langsung membanjiri kolom komentar akun tersebut.
Tak sedikit pula warganet mengaku sempat terkecoh saat melihat foto awalan Lia. Sebab, foto tersebut tampak seperti foto yang diambil langsung dari lokasi di Desa Wisata Tempur, Jepara.
"Astagfirullah kamu ini berdosa banget teh Lia," kata @ajengnurcahyaa.
"Kok kayak asli sih," ujar @poccarisewot.
"Ngakak banget woy teh Lia bisa-bisanya kamu ya," ungkap @lattefavv.
"Aduh teteh jangan tipu-tipu gitu atuh teh," tutur @kholifahdwi6.
Berita Terkait
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
-
Capek Kerja Gegara Gaji Gak 'Worth It', Wanita Ini Malah Dapet Aset Tak Terduga dari Sang Ayah
-
Viral Bocah SD Kendarai Pikap Bawa Teman-temannya Bikin Publik Resah
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak