BeritaHits.id - Seorang pria di balik akun TikTok @terdalam_ mendeklarasikan diri sebagai CEO of Jalan Buntu. Bukan tanpa sebab, dia kerap kali membuat konten video yang merekam orang-orang ngeyel saat diingatkan ada jalan buntu di ujung gang rumahnya.
Terbaru, pria dengan pengikut mencapai 236 ribu orang itu menegur driver ojol (ojek online) yang melintas tentang jalan buntu.
Hanya saja, driver ojol tersebut tampak tidak percaya. Saking ngeyelnya, driver ojol itu mengira kena prank atau jebakan.
"Bang bang mau ke mana jalannya buntu," kata @terdalam_ mengingatkan.
Baca Juga: Copet Bakalan Kesel, Benda Mirip Dompet Ini Isinya Ternyata...
"Ini (di maps) arahnya ke sana. Ah nge prank lo," balas driver ojol.
Driver ojol yang sudah diperingatkan soal jalan buntu di ujung gang itu lalu tancap gas dan menghiraukan perkatannya.
Meski begitu, pria tersebut tetap berdiri di depan rumahnya dan menunggu sampai driver ojol kembali lewat.
Cukup lama berselang, dari kejauhan driver ojol terlihat. Dia mengakui bahwa ujung gang ternyata jalan buntu.
"Buntu kan? Bodoh amat," kata si perekam video.
Baca Juga: Viral Benda Mirip Dompet, Pas Dibuka Isinya Bikin Syok
Rekaman driver ojol yang ngeyel saat diperingatkan adanya jalan buntu tersebut menyita perhatian warganet. Terpantau sekitar 9 ribu komentar telah dilayangkan.
Beberapa warganet mengaku ngakak lantaran melihat driver ojol ngeyel saat sudah diperingatkan soal jalan buntu.
"Dikasih tahu malah dikatain ngeprank," ujar Fanny disertai emoji tertawa.
"Hahaha, ngeyel sih dibilangin," balas Eko Saputra.
"Baliknya lama karena mikir aduh malu balik lagi," timpal Roemi.
"Itu mikir-mikir dulu pasti mau balik atau gak ya. Kalau balik malu sama orang yang tadi," kata Haykal Baridwan.
Kekinian, video yang viral di media sosial tersebut telah menembus 6 juta kali ditayangkan. Lihat videonya di sini.
Berita Terkait
-
Jejak 'Dosa' Bareng Maria Eva Diungkit Lagi, Kasus Video Syur Elite Golkar Yahya Zaini Pernah jadi Skripsi Mahasiswa UI
-
Dua Mahasiswa Pro-Israel Diserang Pria Bertopeng di Chicago
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Sinopsis Citadel: Honey Bunny, Series Terbaru Varun Dhawan di Prime Video
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak