BeritaHits.id - Seorang warga negara asing alias bule menjadi viral, karena aksinya mengendarai sepeda motor secara ugal-ugalan di dalam sebuah pasar. Video viral aksi bule itu menarik perhatian warganet.
Aksinya itu terekam dalam sebuah video yang kemudian dibagikan oleh pengelola akun Instagram @memomedsos.
Dalam rekaman tersebut terlihat seorang bule laki-laki tengah mengendari sepeda motor bebek jadul berwarna biru masuk ke dalam pasar daging.
Ia tampak dengan santainya membawa masuk kendaraannya itu melintasi area pasar. Padahal gedung pasar itu diduga tidak diperuntungkan bagi pengendara kendaraan masuk ke dalamnya.
Baca Juga: Nggak Takut Setan, Wanita Ini Hobi Bersih-Bersih Batu Nisan di Kuburan
Kemudian, bule itu terlihat memberhentikan kendaraannya di depan seorang ibu-ibu. Ia bahkan sempat dimarahi oleh ibu tersebut.
Lantas bule itu langsung memacu sepeda motornya keluar dari gedung pasar.
Tapi entah kenapa ia malah mengegas dengan kencang kendaraannya hingga menabrak pagar. Akibatnya, jok sepeda motor si bule terlepas.
Bukannya mengambil jok motor yang terlepas, bule ini malah menyeret sepeda motornya keluar dengan cepat.
Sampai-sampai ia terjatuh karena aksi nyelenehnya itu. Alhasil bule itu pun menjadi tontonan warga di pasar.
Baca Juga: Ungkap Alasan Dideportasi, Kristen Gray: Saya Tidak Bersalah
Video yang dibagikan @memomedsos lantas viral dan sudah ditonton lebih dari 24 ribu kali.
Tak sedikit warganet yang memberikan komentarnya terhadap aksi bule tersebut.
"Jangan ditolongin, ketawain aja jadi orang banyak tingkah," tulis akun @tierakusuma2017.
"Ada masalah apa sih kawan," tanya akun @robocosmic.
"Bule sekarang kenapa kocak-kocak sih," ujar akun @syamrymbs.
"Ya Allah, kok bisa sampai lepas itu jok motornya," imbuh akun @novitaanggraini0311.
Berita Terkait
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
Dibandingkan dengan Fuji, Pendapatan Thariq dan Aaliyah Massaid dari Exclusive Instagram Gak Ada Apa-apanya!
-
Pemilik Followers Terbanyak di Indonesia, Akun IG Raffi Ahmad Malah Jadi Sarana Kampanye: Digaji Berapa Ya?
-
Segini Harga Langganan Konten Eksklusif Pemain Timnas Indonesia, Mees Hilgers Paling Laris?
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak