BeritaHits.id - Pengacara kondang Hotman Paris mengunggah video singkat yang menampilkan seorang kakek berjoget anti-mainstream di sebuah pesta pernikahan.
Aksi kakek berjoget tersebut membuat Hotman Paris merasa tak aman hingga ia menantangnya untuk tarung joget.
Video tersebut diunggah oleh Hotman Paris melalui akun Twitter miliknya @hotmanparisofficial.
Dalam video itu, pesta pernikahan tersebut memutar lagu koplo remix yang membuat para tamu undangan berjoget di dekat pelaminan.
Baca Juga: Turis Bali Andriana Simeonova Dibunuh, Tewas Mengenaskan di Sanur
Tak ketinggalan seorang kakek yang terus berjoget menikmati alunan musik remix.
Namun, gerakan kakek yang memakai kopiah dan batik itu terlihat kaku hingga memancing gelak tawa tamu undangan lainnya.
Semakin lama, gerakan sang kakek itu justru membuat tamu undangan lainnya ketakutan hingga berusaha menghindari si kakek.
Melihat video tersebut, Hotman merasa khawatir gayanya berjoget akan seperti kakek dalam video tersebut.
"Apakah di masa tua Hotman nantinya gaya dansanya seperti opung ini?" kata Hotman seperti dikutip Suara.com, Rabu (20/1/2021).
Baca Juga: Viral Sandiwara Tagih Utang di Depan Pacar, Plot Twist Bikin Heboh Publik
Bahkan, Hotman sampai mencari keberadaan sang kakek yang berada di dalam video itu.
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak