BeritaHits.id - Sebuah unggahan video mendadak viral karena menunjukkan kisah seorang hawker atau pejaja roti tampan yang tak malu berjualan keliling. Akibat ketekunannya itu, ia kini menjadi Kepala Depo.
Video viral yang dibagikan oleh pengelola akun Instagram @mak_inpoh, memperlihatkan seorang pegawai toko roti tengah menceritakan kisah mengenai Kepala Depo tempat dirinya bekerja.
"Hai ini Kepala Depo ku namanya Sulaiman, masih muda dan ganteng kan?," tulis keterangan di video tersebut.
Sebelum menjadi penjual roti, Sulaiman pernah bekerja di perusahaan. Namun karena pandemi, perusahannya mulai bangkrut dan ia harus berhenti.
Baca Juga: Gila Demi Konten Warga Ramai-ramai Rekam Tanah Longsor, Punya 7 Nyawa?
Singkat cerita, ketika menonton sebuah acara televisi Sulaiman melihat pemberitahuan lowongan kerja menjadi Hawker atau penjaja. Lantas, Sulaiman langsung mendaftarkan dirinya dan diterima.
Walau memiliki wajah yang tampan, Sulaiman tidak malu dan gengsi menjadi pedagang roti keliling. Dia malah bangga menjadi dengan pekerjaannya itu, karena menurutnya ia bisa mengantar roti segar setiap paginya.
"Dia orangnya enggak gengsian dan tekun banget," terang video itu.
Pada video itu, tampak Sulaiman mengayuh sepeda gerobak rotinya berkeliling menjajakan roti dari rumah ke rumah.

Karena ketekunannya, Sulaiman bahkan berhasil menyelesaikan pendidikan kuliahnya dan berprestasi menjadi hawker. Hingga akhirnya dia dipromosikan menjadi Kepala Depo.
Baca Juga: Suguhkan Atraksi Unik, Cara Pria Ini Mengamen Tuai Pujian Warganet
"Pas kantornya sudah buka lagi, dia tetap milih jadi hawker dan akhirnya dia PROMOSI jadi Kepala Depo," jelas keterangan di video itu.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Berapa Tarif Konten Eksklusif Instagram Dilan Janiyar? Dituduh Jual Kesedihan oleh Netizen
-
Siap-siap! Remaja Indonesia Tak Lagi Bisa Live Instagram, Harus Izin Orang Tua
-
Jejak Digital Diduga Saksi Bisu Pertemuan Lisa Mariana dan RK di Kamar Hotel
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak