BeritaHits.id - Aksi seorang warganet mengumpat dengan menyebut nama 'Alfa' di sebuah cuitan viral di Twitter. Cuitan tersebut tampaknya membuat admin akun Twitter dari sebuah minimarket terkemuka menjadi salah paham karena ada nama 'Alfa' yang disebut.
Akun Twitter @txtdarigajelas mengunggah sebuah tangkapan layar yang memuat aksi saling berbalas cuitan yang dilakukan seorang warganet dengan akun @kamdongmin dengan admin akun @alfamart. Dalam percakapan tersebut, @kamdongmin mengumpat dan menyebut nama 'Alfa' bodoh.
"Alfa goblok banget sumpah dari tadi kenapa sih?" tulis akun tersebut.
Tak diduga, cuitan tersebut malah ditanggapi oleh admin akun Twitter @alfamart. Admin lantas memohon maaf dan menanyakan detail keluhan yang ingin disampaikan oleh warganet tersebut.
Baca Juga: Twitter Luncurkan Porgram Guna Tandai Cuitan Menyesatkan
"Mohon maaf Sahabat, boleh diinfokan detail keluhannya?" tulis admin @alfamart.
Kaget mendapat tanggapan dari pihak @alfamart, warganet tersebut langsung menyampaikan klarifikasi terkait maksud dari ucapannya. Ia mengaku sedang kesal dengan dirinya sendiri sehingga mengumpat nama 'Alfa' yang adalah namanya sendiri.
"ADMIN MAAF ITU NAMAKU KOK, AKU MEMAKI DIRI SENDIRI HUHU JANGAN SALAH PAHAM," tulis warganet tersebut.
Kejadian lucu ini menarik perhatian para warganet. Mereka menuliskan beragam komentar terkait kesalahpajaman tersebut.
"Adminnya gercep berarti tu, disebut dikit langsung muncul," tulis warganet dengan akun @Audind***.
Baca Juga: Kocak! Berantem dan Diblok Pacar, Warganet Ini Menyamar jadi Akun Bisnis
"Kok ginian bisa cepet sih, giliran mau ngontact alfa or etc lama responsnya," tuli warganet lain dengan akun @inikrimi***.
"Makanya kalo mau ngetik pake kata-kata gitu agak diplesetin katata-katanya contoh: alf4m4rt, jadi gak ke detek di sistem keyword dia," tulis warganet dengan akun @Isant***.
Berita Terkait
-
Kasus Rasisme Ambroncius, Eks Tapol Papua: Budaya Buruk Politisi Indonesia
-
Pajang Foto Pigai-Gorila, Ambroncius Belum jadi Tersangka Kasus Rasisme
-
Viral Video Emak-emak Latah Diswab Tes, Nakes Ngakak sampai Enggak Fokus
-
Patuhi Protokol Kesehatan, Dedikasi Driver Ojol Ini Banjir Pujian
-
Twitter Luncurkan Porgram Guna Tandai Cuitan Menyesatkan
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Diogo Jota Tewas di Jalanan Paling Berbahaya: Diduga Pakai Mobil Sewaan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
-
CORE Indonesia: Ada Ancaman Inflasi dan Anjloknya Daya Beli Orang RI
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!