Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Hernawan
Selasa, 26 Januari 2021 | 12:46 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. [ANTARA]

Terakhir, Anies Baswedan menguraikan soal kekuatan seorang presiden yang menurut dia salah satunya yakni punya kemampuan menekan sehingga membawa angin segar perubahan bagi negara.

"Itu kekuatan seorang presiden adalah menekan, itulah modernya seorang presiden. Presiden era modern itu bukan memerintah, memanggil, bernegosiasi, persuasi, bicara, tunjukkan dorongan itu, berubah republik ini, pasti berubah," tandas Anies Baswedan.

Video Anies Baswedan yang mengurai kekuatan seorang presiden itu sudah menembus puluhan ribu kali ditayangkan. Terpantau sejumlah warganet memberikan komentar.

Beberapa warganet mengatakan, salah satu masalah saat ini tidak lain adalah presiden merupakan bagian dari petugas partai.

Baca Juga: Tantangan Pemerintahan Joe Biden, Sidang Pemakzulan Trump hingga Vaksinasi

"Masalahnya seorang presidennya adalah petugas partai," ujar Munawarhikmat.

"Kalau yang sekarang mah petugas partai. Apa kata emak lah," balas Chille_panda.

Meski menuai perdebatan, tetapi warganet tetap berharap Indonesia kedepan akan lebih baik. Untuk melihat video Anies Baswedan tersebut, klik di sini.

Load More