"Bahkan sampai anak buahnya mengikuti memakai arloji di tangan kanan. Beliau dulu terpilih sebagai Kasad bukan semata-mata karena iparnya dulu adalah Presiden Soeharto, tetapi karena memang orangnya hebat, mumpuni, dan bersifat ksatria," lanjutnya.
Di bagian akhir utasnya itu, Hendropriyono menceritakan kiprah Wismoyo Arismunandar dalam bidang olahraga dan kesenian. Disebutkan bahwa Wismoyo pernah menjadi Ketum KONI pusat dan juga pernah membuat lagu bersama alm. Melky Goeslaw.
"Pak Wismoyo setelah selesai menjadi Kasad saat masih muda, belum pensiun dan diberikan jabatan sebagai Ketua Umum KONI Pusat. Beliau tidak terlihat stress dan terlihat senang dengan tugas yang diberikan," tulis Hendropriyono.
"Pak Wismoyo juga seorang seniman, membuat lagu bersama dengan Alm Melky Goeslaw. Selamat Jalan Pak Wismoyo, seorang pemimpin, seniman dan olahragawan. Terima kasih atas semua jasa dan teladan yang diberikan kepada kami yang masih hidup ini," lanjutnya.
Baca Juga: Kenang Wismoyo Arismunandar, Menpora: Beliau Motivator Andal
Sebagai penutup, Hendropriyono menyebut banyak warisan yang ditinggalkan oleh Wismoyo Arismunandar. Mulai dari hal keperkasaan jiwa, otak yang cerdas, hingga prinsip yang kuat serta pendirian teguh.
"Warisan tentang keperkasaan jiwa, otak yang cerdas, prinsip yang kuat dalam hidup, juga pendirian yang teguh. Innalillahi wa innalillahi rojiun," pungkasnya.
Sebelumnya diketahui Eks Kepala Staf Angkatan Darat ( KSAD) Jenderal (Purn) Wismoyo Arismunandar telah meninggal dunia karena sakit di Rumah Sakit Pondok Indah, Jakarta, Kamis (28/1/2021) pukul 04.29 WIB. Jenazahnya dimakamkan secara militer di Astana Giribangun, Solo, Jawa Tengah.
Berita Terkait
-
Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Gibran Diganti, Begini Respons Golkar
-
Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
-
Tentara Masuk Kampus, Ancaman NKK/BKK dan Kembalinya Bayang-Bayang Rezim Soeharto
-
Prabowo Sudah Teken UU TNI Sebelum Lebaran
-
Kecam Pembubaran Paksa Aksi Piknik Melawan, KontraS: Ada Tindakan Berlebihan Oleh Polri
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak