BeritaHits.id - Sebuah foto seorang wanita bergaya di jalan rusak bak model tiba-tiba viral di media sosial.
Foto tersebut dibagikan oleh akun Facebook Ummu Hani. Dalam foto tersebut, dirinya membagikan unggahan foto yang menampilkan potretnya bergaya di jalanan yang berlubang.
Dirinya berfoto seperti model profesional. Dalam foto itu, wanita tersebut terlihat sedang bermain air di jalanan yang berlubang.
Padahal, jalanan itu dipenuhi air yang berwarna cokelat. Sementara, di sekitarnya terlihat kendaraan berlalu lalang.
Baca Juga: Viral Wanita Belanja Baju Rp500, Batal Untung setelah Harga Asli Terungkap
Meski berfoto di jalanan berlubang, dirinya tetap berpose dengan sumringah layaknya seorang model profesional.
Tak hanya itu, dirinya juga secara totalitas bergaya seperti tiduran di kubangan jalan yang rusak.
Dia tampak bergaya seperti model yang tengah bergaya di pinggiran kolam renang.
Usut punya usut, foto tersebut dia unggah untuk menyindir Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan terkait terkait jalanan yang rusak dan berlubang.
Sebab diketahui, Jalan Raya Tanjung Bintang tidak pernah mulus.
Baca Juga: Baper Abis! Viral Siswi Gombali Pak Guru, Bikin Seisi Kelas Histeris
Unggahan foto tersebut pun mendapatkan perhatian dari warganet. Namun, saat ini unggahan tersebut telah dihapus oleh pemilik akun.
Berita Terkait
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
-
Jejak Karier dan Spiritual Mega Aulia: Nangis-nangis Minta Tukang Bubur Naik Haji Tak Diputar Ulang
-
Manfaat Mentega Murni untuk Kesehatan Wanita, Redakan Nyeri Menstruasi?
-
5 Potret Septi Pengamen Viral yang Gendong Anak Malam-malam, Kini Masuk TV
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak