BeritaHits.id - Beredar sebuah video memperlihatkan ibu-ibu yang berada di sebuah makam. Video itu beredar di jejaring media sosial.
Video viral itu diunggah oleh akun Tiktok @alyanoor18. Dalam video itu terlihat ibu-ibu sedang mencabut tanaman yang sedang viral di sebuah kuburan.
Tanaman tersebut dicabut dari makam seseorang. Dalam video itu, tanaman tampak tumbuh di batu nisan makam tersebut.
Tampak seorang ibu-ibu memakai gamis berwarna kuning sedang berusaha mencabut tanaman yang viral itu.
Baca Juga: Viral Suami Istri Punya 15 Anak, Foto Kartu Keluarga Jadi Sorotan Warganet
Tak hanya itu, di makam tersebut juga terlihat ramai dikunjungi oleh warga sekitar.
Usai berhasil mencabut tanaman hias tersebut, ibu itu memberikan ke ibu-ibu berbaju merah muda.
Rupanya sudah ada segenggam tanaman yang berhasil dicabut oleh mereka.
Padahal, tanaman tersebut tumbuh di tepat di atas nisan. Mereka tampak tidak takut saat mengambil tanaman itu.
Warganet yang melihat aksi emak-emak itu justru merasa ngeri. Menurut mereka, mengambil sesuatu di makam merupakan hal yang dilarang.
Baca Juga: Sisakan Kulit Ayam untuk Dimakan Terakhir, Nasib Pria Ini Berujung Ngenes
"Mantap bund, sekalian cabut sama batu nisan ya bund," balas akun S*** S***.
"Bukannya nggak boleh ya," tanya akun A***.
"Enggak takut apa digentayangin sama hantu, entar dia malah minta balikin lagi bunganya," timpal akun A**** H****.
"Jangan dicabut kalau tanaman di atas makan. Kata guru ngajiku, tanaman itu akan mendoakan mayit di bawahnya sampai ia mati atau layu," komentar akun D****.
Video tersebut dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Aksi Emak-emak Ogah Donasikan Kembalian Belanja untuk Agus Salim: Manusia Gak Tau Diri
-
Polisi Ungkap Motif Bullying Siswi SMP di Serang, Tak Terima Digosipkan Tak Perawan
-
Viral Video Bullying Siswi SMP di Serang, Keluarga Ungkap Korban Alami Trauma
-
Detik-Detik Kaesang Bawa Ayam Picu Spekulasi Liar Publik: Sentil Kasus Korupsi Gubernur Bengkulu?
-
Viral Warga Ngaku Dapat Hadiah Gas Melon dari PDIP, Admin Gerindra: Enaknya Diapain Ini?
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Jejak Sejarah Istana Wakil Presiden: Dulu Rumah Gubernur Jenderal Belanda?
-
Media Asing Kritik Tour Prabowo untuk Mengesankan Trump dan Xi Bertepuk Sebelah Tangan
-
Kronologi NewJeans Keluar dari ADOR, Apakah Bakal Bubar?
-
Rekomendasi Film Bioskop Akhir Pekan November 2024: Ada Horor, Aksi, dan Drama!
-
Heboh Kabar Prabowo Dihina Media Asing, Gegara Ngemis Bertemu Donald Trump?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak