BeritaHits.id - Ditonton 3 juta kali, video kocak yang merekam aksi tidak terduga emak-emak lawak menduetkan rekaman TikTok milik Jonathan End viral di media sosial.
Emak-emak tersebut sontak menyita perhatian karena memamerkan hamparan ladang ubi yang diakui bukan miliknya.
Terlebih lagi dia dengan tertawa mengatakan bahwa ladang ubi tersebut milik orang dan dia seringkali mengambilnya.
Video kocak yang telah disukai ratusan ribu orang tersebut dibagikan lewat jejaring TikTok @situmorangj pada Kamis (18/2/2021).
Baca Juga: Nyesek! Bawa TV Jumbo ke Gerbong KRL, Nasib Pria Ini Bikin Temannya Ngakak
Semula, video menampilkan Jonathan End yang memaparkan alasan antimainstream membeli saham. Bukan fundamental, dia mengaku membeli saham karena gedung perusahaan terlihat dari tempat tinggalnya.
Jonathan End lalu memperlihatkan kamera ke arah salah satu gedung menjulang tinggi di Jakarta yang sahamnya ikut dia beli.
Video kemudian dilanjutkan oleh emak-emak yang tampil percaya diri di depan kamera. Dia berlagak mirip Jonathan End tetapi benda yang dipamerkan berbeda.
Dia berdiri di tepian ladang yang asri dan ditumbuhi pepohonan. Tak lama berselang, dia menunjuk area yang disebutnya ladang ubi.
Bergaya bak Jonathan End, emak-emak tersebut lantas bicara bertanya apakah publik melihat ladang sebagaimana dia tunjuk. Hanya saja, kata-katanya unik dan mengocok perut.
Baca Juga: Viral Pemuda Berseluncur di Bendungan, Publik: yang Terakhir Bukan Orang
"Kamu lihat ladang itu, saya suka nyolong ubinya, itu punya orang, bukan punya saya," ungkapnya ketawa.
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak