BeritaHits.id - Sejumlah wilayah tengah dilanda musibah banjir. Beberapa daerah terkepung banjir hingga membuat jalanan seperti sungai.
Sebuah video yang beredar di jejaring media sosial memperlihatkan aksi pria yang berenang di tengah banjir menjadi perhatian publik.
Video itu viral. Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @avpz6, terlihat seorang pria membawa peralatan berenang.
Dia tampak mengenakan kaus berwarna hijau dan celana renang berwarna hitam.
Baca Juga: Sebut Banjir Setinggi Dada Orang Dewasa, Aksi Pria Ini Bikin Tepuk Jidat
Penampilannya mirip seperti orang yang hendak berenang. Namun, pria itu tetap nekat berenang meski air tampak keruh.
Berdasarkan video tersebut, pria itu terlihat mengeluarkan satu per satu peralatan renangnya.
Ia tampak mengeluarkan peralatan renang seperti kacamata renang, kaki katak, hinga topi renang.
Dalam video tersebut, pria itu terlihat asyik bermain seluncuran.
Selanjutnya, dia berenang dengan gaya bak atlet di kolam renang.
Baca Juga: Pria Ini Diremehkan Gebetan karena Jadi Driver Ojol, Faktanya Mengejutkan
Aksi pria itu menjadi tontonan warga sekitar. Tak hanya itu, unggahan tersebut pun juga dikomentari warganet.
"Nggak kebayang berenang bareng air got dan tahi kucing," balas akun zx*****.
"Serasa atlit komplek ngab," komentar akun Fa******.
"Bayangin pas mangap ambil nafas tapi malah yang ke ambil jentik nyamuk, planton, cacing, pas ke darat udah jadi cupang slayer," timpal akun ge******.
Video itu dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Viral Rizal Armada Tegur Pasangan Kekasih Bermesraan di Konsernya: Kalau Belum Nikah Jangan Dekat-Dekat!
-
Viral Pelayanan Ramah CS BRI untuk Nasabah Disabilitas, Tuai Pujian Publik
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak