BeritaHits.id - Media sosial dihebohkan dengan aksi seorang pemuda memasang ban truk ke dalam velg. Bukan menggunakan mesin canggih, pemuda itu menggunakan teknik smackdown untuk memasang ban.
Aksi antimainstream saat memasang ban tersebut diunggah oleh akun Instagram @dagelan.
"Ketika kamu mencintai pekerjaanmu," tulis akun itu seperti dikutip Suara.com, Kamis (25/2/2021).
Dalam video singkat yang diunggah oleh akun itu, tampak seorang pemuda mengenakan kaos hitam membawa sebuah ban berukuran besar.
Baca Juga: Viral Dua Gadis Adu Jotos di RTH Bung Karno Buleleng, Begini Endingnya
Pemuda tersebut bermaksud memasang ban tersebut ke sebuah velg truk.
Namun, pemuda itu tak menggunakan mesin canggih untuk memasang ban ke velg melainkan dengan cara terbang dan menginjaknya menggunakan lututnya.
Untuk memasang satu ban dan velg, pemuda itu melakukan aksi smackdown beberapa kali hingga akhirnya ban terpasang sempurna.
Aksi pemuda memasang ban dengan cara smackdown itu mendadak viral di media sosial.
Cara pemuda tersebut terbang dan menginjak ban mengingatkan publik dengan aksi tarung bebas atau smackdown.
Baca Juga: Menyentuh Hati! Viral Momen TNI Pulang Kampung, Peluk dan Cium Kaki Ibu
Banyak warganet mengaku ngeri melihat aksi tersebut, mereka khawatir aksi smackdown tersebut justru akan merusakanggota tubuh si pemuda tersebut.
Tak sedikit pula warganet memberikan komentar kocak menanggapi video viral tersebut.
"Tinggal nunggu abang ini masuk WWE," kata @dh****dr.
"Bayangin dengkulnya kena velg-nya," ujar @mu*****jid.
"Semoga rezekinya lancar pak, itu ngeri tempurung lututnya geser," ungkap @di*****ri.
"Smackdown ban," ucap @ri********ya.
"The real banting tulang," tutur @le****gg.
Berita Terkait
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak