BeritaHits.id - Media sosial dihebohkan dengan aksi seorang pemuda memasang ban truk ke dalam velg. Bukan menggunakan mesin canggih, pemuda itu menggunakan teknik smackdown untuk memasang ban.
Aksi antimainstream saat memasang ban tersebut diunggah oleh akun Instagram @dagelan.
"Ketika kamu mencintai pekerjaanmu," tulis akun itu seperti dikutip Suara.com, Kamis (25/2/2021).
Dalam video singkat yang diunggah oleh akun itu, tampak seorang pemuda mengenakan kaos hitam membawa sebuah ban berukuran besar.
Pemuda tersebut bermaksud memasang ban tersebut ke sebuah velg truk.
Namun, pemuda itu tak menggunakan mesin canggih untuk memasang ban ke velg melainkan dengan cara terbang dan menginjaknya menggunakan lututnya.
Untuk memasang satu ban dan velg, pemuda itu melakukan aksi smackdown beberapa kali hingga akhirnya ban terpasang sempurna.
Aksi pemuda memasang ban dengan cara smackdown itu mendadak viral di media sosial.
Cara pemuda tersebut terbang dan menginjak ban mengingatkan publik dengan aksi tarung bebas atau smackdown.
Baca Juga: Viral Dua Gadis Adu Jotos di RTH Bung Karno Buleleng, Begini Endingnya
Banyak warganet mengaku ngeri melihat aksi tersebut, mereka khawatir aksi smackdown tersebut justru akan merusakanggota tubuh si pemuda tersebut.
Tak sedikit pula warganet memberikan komentar kocak menanggapi video viral tersebut.
"Tinggal nunggu abang ini masuk WWE," kata @dh****dr.
"Bayangin dengkulnya kena velg-nya," ujar @mu*****jid.
"Semoga rezekinya lancar pak, itu ngeri tempurung lututnya geser," ungkap @di*****ri.
"Smackdown ban," ucap @ri********ya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!