BeritaHits.id - Perayaan ulang tahun selalu dibarengi dengan pemberian kado dari orang-orang terdekat. Biasanya kado yang diberikan berupa barang yang disukai.
Hal ini rupanya juga didapatkan oleh seorang wanita yang videonya beredar di jejaring media sosial.
Dalam video yang diunggah akun Tiktok @ashafiranatasya, ia tampak mendapatkan kado yang tidak biasa dari temannya.
Kado tersebut terlihat sangat mungil dan dibungkus rapi. Dalam kado tersebut tertulis "Pull Me Up".
Wanita itu diminta untuk menarik tulisan yang ada di kado tersebut. Perlahan dia pun menarik tulisan itu.
Tak disangka, meski dibungkus sangat mungil rupanya isi kado tersebut adalah uang Rp 50 ribuan.
Uang Rp 50 ribuan itu tampak belum disambung satu sama lain. Wanita itu sempat tidak menyangka temannya akan memberikannya uang. Rangkaian uang itu terlihat cukup panjang hingga membuat wanita itu takjub.
Sontak, melihat video tersebut warganet berharap memiliki teman seperti itu.
"Boleh nggak pinjem temennya?" balas akun ul** al****.
Baca Juga: BI Berencana Membuat Uang Digital, CEO Indodax Buka Suara
"Jeng masih inget nggak kita pas SD suka jajan mie sakura bareng," timpal akun le*.
"Aku rela sih dikasih kado kecil ginian mah," komentar akun ini****.
Video itu dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Viral Bapak-bapak Kompak Cuci Piring, Publik Salfok ke Bahan yang Dipakai
-
Pemuda Halangi Truk Berujung Sopir Tabrak Rumah Warga, Videonya Viral
-
BI Berencana Membuat Uang Digital, CEO Indodax Buka Suara
-
Antrean SPBU Ini Bikin Warganet Tercengang, Mau Isi Bensin Atau Balapan?
-
Viral! Bocah Disiksa Orang Tua Kandung Pakai Martil hingga Kabur dari Rumah
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!