BeritaHits.id - Eks Sekretaris Kementerian BUMN M. Said Didu mengaku mengagumi sosok Gubernur Sulawesi Selatan nonaktif Nurdin Abdullah yang ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi. Said mengaku pernah jauh-jauh datang untuk belajar dengan Nurdin.
Hal itu disampaikan oleh Said Didu melalui akun Twitter miliknya @msaid_didu.
Said Didu mengaku tak menyangka jika mantan Bupati Bantaeng tersebut kini terseret kasus korupsi.
Saking kagumnya dengan sosok Nurdin, Said pernah datang ke Bantaeng untuk berguru langsung dengan Nurdin.
Baca Juga: Sebut Rekam Jejak Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah Bersih, PDIP: Kami Syok!
Meski demikian, Said tak merinci secara detail apa yang ia pelajari bersama dengan Nurdin kala itu.
"Dulu saya kagum sama beliau. Saya pernah datang ke Bantaeng saat sebagai bupati untuk 'belajar'" kata Said Didu seperti dikutip Suara.com, Minggu (28/2/2021).
Said mempertanyakan sosok di balik kasus tersebut yang telah merusak Nurdin hingga terjerumus korupsi.
"Siapa yang merusak beliau?"
Dalam cuitannya, Said Didu menduga-duga penyebab Nurdin kini berubah menjadi seorang koruptor.
Baca Juga: Ditahan KPK Pagi Buta, Gubernur Nurdin Abdullah 2 Kali Sebut Nama Allah
"Apa karena bergabung ke kolam sang juara?" tanya Said.
Berita Terkait
-
Joko Anwar: Ada Guru Diajak Korupsi Kepala Sekolahnya
-
Skandal Vonis Lepas Minyak Goreng: Istri Hakim hingga Sopir PN Jakpus Diperiksa Kejagung
-
Kepala Cabang Bank Bengkulu Korupsi Rp 6,7 Miliar Karena Kecanduan Judi Online
-
Nah Lho! Nangis Layaknya Anak Kecil, Kabid DLH Tangsel Mewek usai Ditahan Kasus Korupsi Sampah
-
Ditahan Kasus Korupsi, Begini Siasat Licik RG Bobol Bank BNI Selama 2 Tahun
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak