BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan kamar ART dirumah mewah viral dan membuat warganet berdecak kagum. Dalam video tersebut, diperlihatkan seberapa besar dan mewahnya rumah tersebut, hingga untuk menuju kamar ART harus menggunakan lift.
Video tersebut diunggah oleh akun Tiktok @adelinemargaret, Minggu (28/2/2021) dan ramai ditanggapi oleh warganet.
Dalam video tersebut, diperlihatkan kamar pembantu yang cukup luas dan berisi dua kasur busa serta lemari, dan beberapa perabot lainnya.
"Reply to @dianalstry18 apa lagi nih yang kalian penasaran Just for fun ya," tulis akun @adelinemargaret.
Video itu ia buat untuk memenuhi permintaan salah satu warganet yang ingin melihat bagaimana bentuk kamar ART di rumah super mewah itu.
"Kalau kamar pembantu kaya gimana kak? Apa bagus? Ditunggu ya kak," tanya seorang warganet dengan akun @dianalstry18.
Menanggapi video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Beberapa dari mereka kagum dengan kamar ART di rumah itu dan membandingkannya dengan kamar mereka yang tak sebagus dan seluas itu.
"Luasan kamar pembantunya daripada kamar gue," tulis warganet dengan akun @artikasar****.
"Bagusan kamar pembantunya daripada kamar gue," tulis warganet lain dengan akun @zafirradoub***.
Baca Juga: Tak Habis Dijual, Kakek Bagikan Kue Dagangannya ke Anak-anak Tuai Pujian
"Kak itu kamar pembantunya bisa dijadiin kos-kosan nggak kak? Bisa laku sejuta lebih tuh kak, nanti kita review ya kak, please kak," tulis warganet dengan akun @infokost.jo***.
"Mana pakai AC lagi. Kak ada lowongan pembantu nggak?" tanya warganet dengan akun @nida_so***.
Video selengkapnya dapat dilihat di sini.
Tag
Berita Terkait
-
Viral Pemotor Curi Tempe Sepanjang 2 Meter, Warganet: Tempe Drive Thru
-
Tikam Kakak Kandung Hingga Tewas, Remaja TikTokers Ditangkap Polisi
-
Saingi Harga Mobil, Motor RX King Cobra 1983 Terjual Seharga Rp 125 Juta!
-
Kisah Andika Ramadhan, Anak Jalanan yang Berjuang sampai Jadi CEO
-
Tak Habis Dijual, Kakek Bagikan Kue Dagangannya ke Anak-anak Tuai Pujian
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!