BeritaHits.id - Sebuah foto memperlihatkan seorang pedagang keripik sedang menunggu pembeli. Foto tersebut beredar di media sosial dan viral.
Foto tersebut diunggah oleh akun Instagram @sayaphati, Selasa (2/3/2021). Seorang bapak penjual keripik tampak tertidur di pinggir jalan.
Badannya bersender ke pagar. Bahkan tak ada alas yang ia gunakan untuk duduk.
Bapak itu tampak mengenakan kaos berwarna biru dan celana pendek. Rambutnya samar-samar terlihat sudah mulai memutih.
Sementara itu, gerobak dagangannya ia tinggal begitu saja. Di dalam gerobak tersebut terlihat masih ada beberapa dagangan miliknya.
Baca Juga: Penjual Angkringan Cantik di Semarang Ini Sering Digoda dan Diminta No WA
Berdasarkan unggahan tersebut, bapak itu berjualan keripik, tape, dan singkong. Masih terlihat beberapa dagangannya yang belum terjual.
Bapak itu berjualan di daerah Gunung Pasir, Balikpapan. Ia kerap kali berjualan di sekitaran lapangan merdeka di Balikpapan, Kalimantan Timur.
Untungnya, ada seseorang yang membeli dagangan bapak tersebut. Saat melayani pembeli, bapak itu pun sampai tidak sempat memakai sandalnya.
Secara perlahan dirinya memasukkan pesanan yang dibeli oleh pelanggan ke dalam sebuah plastik hitam.
Potret pilu itu membuat warganet merasa kasihan. Bahkan ada yang berniat membuka donasi untuk disalurkan bapak tersebut.
Baca Juga: Bawa Benda Mencurigakan, Viral Video Tukang Pempek Ini Jadi Sorotan Publik
"Semoga bapak selalu diberi kesehatan dan rezeki yang berlimpah. Semoga banyak orang baik yang selalu melarisi dagangan bapak," balas akun saf****.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
50 Jokes Bapak-Bapak Gombal yang Bikin Salting, Ampuh Bikin Gebetan Klepek-Klepek!
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
-
Link Live Streaming Persis Solo vs Persita Tangerang: Adu Kuat di Stadion Manahan!
-
Hari Hancurnya Real Madrid: Kalah di Final, 3 Kartu Merah dan Ancaman Sanksi Berat
-
Tidak Ada Pemutihan Pajak di Jakarta! Gubernur Pramono Anung Ungkap Alasannya
-
Nekat Bawa Miras di Konser Iwan Fals, Puluhan Penonton Diciduk Polisi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak