BeritaHits.id - Aksi seorang siswi SMP bermain Tiktok saat kelas daring viral di media sosial. Siswi tersebut segera menghentikan aktivitasnya saat mendengar bunyi bel di rumahnya.
Dalam video yang diunggah di akun Tiktok @graciave (16/2/2021), tampak siswi tersebut sedang asik bergoyang di depan kamera. Ia juga menyebut bahwa dirinya sedang mengikuti kelas daring.
"Ketika lagi asyik-asyik dance di waktu daring," tulisnya.
"Terus ada bel entah siapa," lanjutnya.
Saat mendengar bunyi bel di rumahnya, siswi tersebut segera menyudahi aksinya bermain Tiktok. Ia pun panik dan segera mengambil seragam biru putihnya untuk dikenakan lagi.
Ia juga menyebut khawatir kalau yang datang adalah mamanya. Ia takut tepergok bermainTiktok saat sedang kelas daring.
"Langsung ganti seragam (takut kalau itu mama)," sambungnya.
"Ada yang sama #graciave #fyp #fyp #daring #sekolah," tulis siswi tersebut di kolom keterangan unggahannya.
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka tak menyangka gadis tersebut masih duduk di bangku SMP.
Baca Juga: Makeup Nikahan Mendadak Luntur, Reaksi Pengantin Wanita Ini Jadi Omongan
"Bukannya kalau daring biasanya cuma pakai seragam atasnya aja?" tulis warganet dengan akun @matt***.
"Gue kira udah semester 6, ternyata masih SMP," tulis warganet lain dengan akun @doofro***.
"Demi apa anak SMP lu," tulis warganet dengan akun @selase****.
"Muda banget masih SMP," tulis akun @ur.littl***.
"Awalnya ngira seragam SMA lah malah SMP dong," tulis warganet dengan akun @dedeghan***.
Video selengkapnya dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Lagi! Viral Pedagang Ikan Pasang Iklan ala Caleg Ini Bikin Publik Buyar
-
Pemotor Dorong Petugas Ngotot Masuk Jalur Busway, Ini Kata TransJakarta
-
Viral Video Anak Perhotelan Praktik Bersihkan Kasur, Publik Debatkan Ini
-
Makeup Nikahan Mendadak Luntur, Reaksi Pengantin Wanita Ini Jadi Omongan
-
Kisah Eks Manajer Jadi Tukang Parkir, Banting Setir karena Pandemi Covid-19
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!