BeritaHits.id - Politisi Partai Demokrat Andi Arief menanggapi Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Demokrat yang digelar di Deli Serdang, Sumatera Utara pada Jumat (5/3/2021).
Dalam KLB tersebut, Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko dikukuhkan sebagai Ketua Umum Partai Demokrat, menyingkirkan kedudukan Agus Harimurti Yudhoyono.
Melalui akun Twitter pribadi Andi @andiarief_id, Andi menyebut KLB tersebut merupakan KLB ilegal.
Ia mengumpamakan KLB Partai Demokrat dengan aksi pemakzulan terhadap presiden yang dilakukan oleh anggota DPR gadungan.
Baca Juga: Moeldoko Ambil Alih Demokrat, Pengamat: Drama Politik Tak Sehat
Ia mempertanyakan apakah pemakzulan tersebut sah untuk dilakukan meski dilakukan oleh anggota DPR gadungan.
"Tanggapan saya atas penetapan Moeldoko sebagai ketua KLB ilegal: Apakah presiden boleh diimpeach oleh anggota DPR gadungan atau abal-abal?" kata Andi Arief seperti dikutip Suara.com, Sabtu (6/3/2021).
Setali tiga uang dengan Andi Arief, Wasekjen Partai Demokrat Jansen Sitindaon juga menyatakan KLB yang digelar di Deli Serdang tersebut merupakan KLB ilegal.
Pasalnya, terselenggaranya KLB tidak memenuhi syarat yang ada.
Ia mengklaim peserta yang hadir dalam KLB tidak mencapai 2/3 DPD sebagai syarat minimum.
Baca Juga: SBY Malu dan Minta Ampun ke Allah Pernah kasih Jabatan ke Moeldoko
"Jangankan 2/3 DPD sebagai syarat minimum, 1 DPD provinsi saja tidak ada yang hadir," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Krisis Korea Selatan: Apa yang Terjadi hingga Yoon Suk Yeol Dimakzulkan?
-
Yoon Suk Yeol Lengser, PM Korsel Segera Umumkan Tanggal Pemilu
-
14.000 Polisi Dikerahkan: Korea Selatan Siaga Penuh Jelang Vonis Pemakzulan Presiden Yoon
-
PM Korsel Lolos dari Pemecatan, Drama Politik Berlanjut usai Pemakzulan Presiden Yoon
-
Tunjuk Irwan Fecho Jadi Bendum Demokrat, AHY: Tugas Berat Gantikan Almarhum Renville Antonio
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak