BeritaHits.id - Akhir pekan kerap dijadikan sebagai waktu rehat atau liburan bagi sebagian orang. Biasanya orang-orang akan memilih pergi ke mal atau wahana permainan.
Seperti yang dilakukan oleh pasangan ini. Mereka memilih wahana permainan dalam ruangan untuk menghabiskan akhir pekan.
Dalam sebuah video yang beredar di jejaring media sosial. Video itu diunggah oleh akun Tiktok @littlevendust. Dalam video tersebut, mereka terlihat bermain beberapa wahana permainan.
Hasil seharian bermain, mereka mendapatkan sejumlah tiket yang bisa ditukarkan berupa barang.
Baca Juga: Kisruh Asmara Kaesang, Gibran Justru Beri Pendapat Mengejutkan
"Dapat tiket banyak banget. Sampai pegel hampir dua jam ngitungnya," ujarnya, dikutip Suara.com.
Berdasarkan video tersebut, tiket yang mereka dapatkan bahkan lebih dari 50 ribu kupon.
Tak disangka, dari hasil itu mereka mendapatkan beberapa barang seperti boneka, blender, kipas angin, makanan ringan hingga mainan anak.
"Sebanyak ini yang didapet," ungkapnya.
Wanita itu pun mengaku sempat bingung lantaran terlalu banyak barang yang mereka dapatkan.
Baca Juga: Viaduk Solo Dihantam Banjir, Ini Rencana Gibran
Hingga akhirnya, dia memutuskan untuk membagikan salah satu barang ke seorang anak kecil yang tengah bermain di wahana permainan itu.
Berita Terkait
-
Handphone Kamu Rusak Saat Main Game? Ini Penyebab yang Sering Diabaikan
-
Tiket Gratis Arus Balik Kapal Laut Masih Dibuka! Cek Kuota & Rute Favoritmu di Sini
-
Penampakan Konsol Genggam Xbox Misterius Beredar, Bukan Project Kennan?
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Tembus Rp17 Jutaan, ke Jepang Cuma Rp5 Juta
-
Ubisoft Tutup Studio di Leamington, Strategi Bertahan atau Tanda Krisis?
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Gawat! Mees Hilgers Terkapar di Lapangan, Ternyata Kena Penyakit Ini
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak