BeritaHits.id - Aksi seorang warganet memergoki dan menegur ibu-ibu petugas kebersihan viral di media sosial. petugas kebersihan tersebut kepergok tengah menganiaya kucing dengan sapu hingga membuat warganet tersebut naik pitam.
Dalam sebuah video yang diunggah di akun Tiktok @amaheyyy, Kamis (11/3/2021) terlihat ia sedang adu mulut dengan seorang wanita petugas kebersihan. Ia kesal karena petugas kebersihan itu menyebut memukul kucing adalah suatu hal yang wajar.
"Benci banget sama orang yang nggak ada akhlak nganiaya hewan. Dikasih tahu yang bener bukannya sadar diri malah nyolot. #SemuaBisaEnak #YogurtBikinSeger #anabul," tulis akun @amaheyyy.
Sebut memukul kucing wajar
Baca Juga: Coba Tangkap Burung Camar Hampir Mencuri Keripiknya, Ternyata Hewan Langka
Dalam videonya, warganet dengan akun @amaheyyy tampak kesal dengan petugas kebersihan itu karena menganggap memukul kucing sebagai hal wajar.
"Kalian dengerin, masa kata dia mukul kucing wajar? Otaknya dimana?" tulis akun tersebut.
"Kalau ngusir ya ngusir aja nggak usah dianiaya. Sumpah yang kaya gini tuh harus dikasih tahu, diedukasiin, jangan didiemin aja," tulisnya lagi.
Adu mulut
Kesal melihat tindakan petugas kebersihan tersebut, @amaheyyy lantas menegurnya. Namun sayang, petugas kebersihan tersebut justru membalasnya dengan nada tinggi.
Baca Juga: Perjuangan Ibu Melahirkan Dirujuk ke RS Pakai Kapal Nelayan
"Ada orang yang mukul kucing, nendang kucing, ibu-ibu ini nih guys," ujar @amaheyyy.
Berita Terkait
-
Kucing Ikut Mudik Lebaran, 5.492 Hewan Peliharaan Diangkut Kereta Api ke Kampung Halaman
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bukan Sekali, Dokter dan Istri Diduga Berulang Kali Aniaya ART, Polisi Dalami Motif Kejiwaan
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak