Scroll untuk membaca artikel
Rifan Aditya | Nur Afitria Cika Handayani
Minggu, 14 Maret 2021 | 19:55 WIB
Kakek berusia 90 tahun masih semangat berjualan toge goreng. (Tiktok/@yua_set)

Respon Warganet

Video berdurasi singkat itu langsung dibanjiri komentar dari warganet. Video itu bahkan telah disukai hingga 56 ribu pengguna.

Semangat kerja keras sang kakek membuat warganet malu lantaran masih sering mengeluh. Mereka pun mendoakan agar sang kakek diberi kesehatan.

Tak hanya itu, ada juga yang berinisiatif untuk memberikan donasi kepada kakek tersebut.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Sia "Snowman", Viral di TikTok!

"Heran banyak yang uur di bawah Abah ini suka mengemis di jalan. Semangat bah, semoga laris manis," ujar akun Lilies Rahmawati.

"Air mata menetes melihat semangatnya bungkus makanan," komentar warganet.

"Buat yang muda jangan ngeluh ya semangat banggain orang tua," timpal akun Arsel.

Load More