BeritaHits.id - Kebersihan merupakan salah satu hal yang paling penting dan utama saat memasak atau membuat makanan. Bagiamana jadinya jika minyak yang akan digunakan untuk memasak terkontaminasi oleh hewan yang dianggap kotor dan jorok?
Hal ini dialami oleh seorang warganet Tiktok yang videonya diunggah ulang oleh akun Instagram @kanjeng_mamiew, Selasa (16/3/2021).
Hendak menggoreng telur
Dalam video tersebut dijelaskan bahwa seorang warganet hendak menggoreng telur dengan penggorengan yang sudah disiapkan di atas kompor dan diberi minyak goreng.
Baca Juga: Viral Ashanty Geser Kursi Krisdayanti di Momen Lamaran Atta dan Aurel
Ketika ditinggal pergi mengambil yelur di kulkas dan kembali lagi, warganet tersebut kaget mendapati makhluk kecil sedang berenang-renang di minyak goreng tersebut.
"Udah nyiapin wajan mau goreng telur, tinggal ambil telur di kulkas, balik-balik ada yang berenang," tulis warganet tersebut dalam videonya.
Tikus terjebak dalam penggorengan
Dalam video tersebut diperlihatkan seekor tikus kecil sedang berusaha menyelamatkan diri dari penggorengan. Tikus tersebut tampak kesulitan keluar dari penggorengan tersebut karena minyak goreng yang membuat permukaannya licin.
Meskipun sudah berkali-kali mencoba, tikus kecil tersebut tetap tak bisa keluar dari wajan, hingga tubuhnya berlumur minyak goreng.
Baca Juga: Bikin Iri! Berawal dari Berbalas Menfess, Pasangan Ini Berakhir Lamaran
Tanggapan warganet
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka mengaku ngeri dan jijik dengan kejadian itu. Ada juga yang memberi saran apa yang harus dilakukan jika mengalami kejadian seperti itu.
"Ya Tuhan jauhkanla hamba dari kejadian sperti ini.. Karena di rumah saya dan suami sama-sama takut tikus terus nanti siapa yang mau ngangkatnya ya allah... Aminnn," tulis warganet dengan akun @violentina_valent.
"Auto takut," tulis warganet lain dengan akun @nona_ariyaniibr****.
"Tutup wajannya, nyalain kompor 2 menit aja lalu masukan telur yang sudah dikocok dengan bumbu, tutup kembali wajannya kecilkan api besarkan ketegaan," tulis warganet dengan akun @dedesuma***.
"Ambillah, kasihan," tulis warganet dengan akun @brillianyy***.
"Langsung nyalain aja kompornya, buru-buru tutup," tulis warganet dengan akun @heidyfa***.
Video selengkapnya dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Promo Minyak Goreng Alfamart Hari Ini, dari Sovia hingga Sunco 2 Liter Harga Murah
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak