BeritaHits.id - Beredar sebuah video memperlihatkan iring-iringan mobil rombongan Presiden Joko Widodo saat melakukan kunjungan ke Bali.
Video itu pun beredar di jejaring media sosial dan viral. Video itu diunggah oleh akun Instagram @undercover.id.
Dalam video tersebut, terlihat iring-iringan mobil rombongan Jokowi saat melintasi daerah Gianyar, Bali, Selasa (16/3/2021).
"Saat iringan rombongan Presiden Jokowi melintas di Gianyar, Selasa (16/3/)," ujar akun tersebut, dikutip Suara.com.
Beberapa warga setempat dalam video tersebut terlihat menunggu mobil Jokowi melintas di jalanan itu.
Mereka tampak menunggu kedatangan Jokowi dari pinggir jalan. Kebanyakan terlihat dari mereka merupakan remaja dan ibu-ibu.
Mereka terlihat antusias saat menunggu mobil Jokowi melintas. Tiba-tiba, rombongan Presiden Jokowi pun melintas.
Tiba-tiba, dari dalam mobil Jokowi membagikan hadiah untuk warga yang telah menunggu di pinggir jalan itu.
Jokowi tampak melemparkan hadiah tersebut dari balik kaca jendela mobilnya. Selanjutnya, rombongan itu terus melanjutkan perjalanannya.
Baca Juga: Sempat Viral, Remaja Standing Motor Pakai Celana Dalam Akhirnya Minta Maaf
Mobil Jokowi tampak dikawal beberapa paspampres yang mengendari sepeda motor serta mobil.
Setelah hadiah itu disebar, warga pun secara berebutan mengambil bingkisan yang diberikan oleh Jokowi.
Mereka tampak heboh dan saling berebut untuk mendapatkan hadiah dari Presiden Jokowi.
Usut punya usut, hadiah yang dibagikan Jokowi yaitu sebuah masker yang memang diberikan untuk masyarakat.
Video tersebut dapat disimak di sini.
Akan tetapi, cara Jokowi memberikan hadiah itu menjadi perhatian khusus dari publik. Banyak yang menyayangkan cara Jokowi membagikan hadiah kepada masyarakatnya.
Berita Terkait
-
Sempat Viral, Remaja Standing Motor Pakai Celana Dalam Akhirnya Minta Maaf
-
Video Viral, Penganiaya Bayi di Tangerang Dibeginikan Tahanan Lain di Sel
-
Viral Pengajian Kitab Dukun Sambut Ramadan, Ini Penjelasan Lengkap Perdunu
-
Sukses Bikin Iri, Warganet Ini Punya Supermarket Pribadi di Dalam Rumah
-
Naik Taksi Online, Rizky Febian Dibikin Terharu dengan Isi Surat Ini
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!