BeritaHits.id - Sebuah unggahan di Instagram ramai ditanggapi oleh warganet karena membahas tindakan pengobatan pada kucing menggunakan obat-obatan manusia. Menurut dokter hewan, hal itu sangat membahayakan bagi si kucing. Alih-alih sembuh, kucing yang diberi obat untuk menusia bisa mengalami kematian.
Dalam sebuah tangkapan layar status WhatsApp yang diunggah oleh akun Instagram @rina.senaj1, Rabu (17/3/2021) diperlihatkan gambar seekor kucing dan penjelasan tentang paracetamol.
Masih banyak yang beri kucing paracetamol
Dalam status WA yang diketahui milik seorang dokter hewan itu disebut bahwa masih banyak pemilik kucing yang memberikan paracetamol untuk kucingnya yang mengalami demam.
Baca Juga: Dijual di Jepang, Harga Menu Soto Betawi Ini Disorot Warga Indonesia
"Ternyata masih banyak yang nekat ngasih paracetamol ya, 1 tablet 500 mg," tulis dokter hewan tersebut.
Jelaskan efek samping yang diterima kucing
Meskipun demam yang dialami kucing reda setelah mengonsumsi paracetamol, namun ada efek mengerikan yang akan diterima si kucing. Dalam unggahan itu dijelaskan bahwa si kucing akan mengalami siksaan berat sebelum akhirnya mati.
"Iya anabulnya (anak bulu/kucing) habis itu nggak demam, nggak langsung meninggal. Tapi beberapa hari sebelum meninggal kamu nyiksa dia karena efek paracetamol ini," tulisnya lagi.
Minta info disebarkan
Baca Juga: Sengaja Dicuekin saat Ulang Tahun, Momen Pasutri Bucin Ini Bikin Ikut Baper
Dalam unggahannya, dokter hewan tersebut meminta semua pihak yang telah membaca penjelasannya untuk meneruskan info ke pemilik kucing lainnya agar tak ada lagi kucing yang menerima imbas dari pemberian obat secara sembarangan.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak