BeritaHits.id - Sebuah video merekam aksi emak-emak kompak dan lihai bergoyang TikTok di salah satu tempat wisata daerah Dieng, Jawa Tengah, baru-baru ini viral.
Seiring disorotnya kelompok emak-emak tersebut, beredar pula video yang menampilkan seorang pemuda syok karena melihat sosok ini.
Pemuda yang syok dan langsung salah tingkah tatkala melihat emak-emak tersebut ialah pemilik akun TikTok @luqmanrv.
Jilbab Biru Disorot
Baca Juga: Terlalu Fokus Ikatan Cinta, Emak-emak Bikin Suami Jilat Sabun Kayak Es Krim
Dalam videonya, pemuda tersebut menduetkan video emak-emak yang asyik bergoyang TikTok di Kawasan Wisata Dieng.
Emak-emak tersebut lihat menggerakkan badan sesuai irama dengan pakaian yang juga senada.
Namun emak-emak jilbab biru yang bergabung dalam barisan membuat pemuda tersebut sontak terkejut.
"Mamah mirip yang pakai kerudung biru," tukasnya sedikit tak yakin, seperti dikutip Beritahits.id, Kamis (18/3/2021).
Kemudian, dia berteriak memanggil sang ibu untuk bertanya apakah emak-emak berjilbab biru sebagaimana tampak dalam video adalah dirinya.
Baca Juga: Kronologi Tim Pebulutangkis Indonesia Dipaksa Mundur dari All England 2021
Jawaban yang didapatkan pun tidak terduga. Terdengar suara seorang wanita mengatakan bahwa dia pergi ke Dieng dengan pakaian seragam.
"Ma kemarin jadi ke Dieng?" teriak pemuda itu.
"Jadi, kemarin pakai seragam," jawab sang Ibu.
Mendengar pengakuan itu, sang pemuda langsung tampak tidak menyangka. Pemuda itu mengaku emak-emak berjilbab biru adalah ibunya.
Respons Publik
Video pemuda tersebut memancing reaksi publik. Ada yang mengira emak-emak jilbab biru benar ibunya, tetapi ada pula yang menduga hanya konten belaka.
"Jangan sampai mama lu yang tengah," ujar Siera.
"Yang kerudung biru, dulunya ketua pramuka pasti di sekolah," timpal Jijinjara.
"Fiks harus lihatin emak lu bang," balas Gurandil.
"Woy yang bilang mamah lu yang mana. Dia kan bilang krudung biru jiga si mamah. Artinya mamahnya tuh yang kerudung biru," sahut warganet lainnya.
"Siapa emak-emak jilbab biru itu?" tukas warganet lain.
Untuk menonton video tersebut, klik di sini.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak