BeritaHits.id - Beredar sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang pria menggandakan uang menggunakan kotak ajaib. Video itu viral.
Video tersebut dibagikan oleh akun Instagram @nenk_update. Dalam video tersebut, terlihat seorang pria yang memakai kaus berwarna biru tua.
Pria berambut gondrong itu tampak mengenakan peci berwarna hitam. Dia duduk dan melakukan sebuah aksi.
Di depannya terdapat sebuah kota berwarna hitam. Kotak tersebut berisi sebuah kertas.
Baca Juga: Viral Video Pedagang Sujud Lama saat Salat di Emperan, Warganet 'Tertampar'
Pria itu terlihat sedang mencoba melakukan sebuah aksi menggunakan kertas yang ia masukkan ke dalam kotak.
Dalam video tersebut, terlihat ada beberapa kotak berukuran kecil hingga besar. Di dalam kotak kecil, pria itu tampak memasukkan sesuatu berwarna hitam.
Tak lama setelah itu, kotak kecil itu dia letakkan di atas kotak berukuran besar. Dia pun kemudian melakukan aksi menggunakan plastik berwarna hitam.
Selanjutnya, pria tersebut membuka isi kotak tersebut. Terlihat selembar kertas yang ada di dalam kotak berubah menjadi lembaran uang.
Uang tersebut pun dia keluarkan dari dalam kotak. Dalam video terlihat pria itu memamerkan uang yang ia dapatkan dari dalam kotak tersebut.
Baca Juga: VIral Penampakan Kaki Kuntilanak, Warganet: Pake Bodycare Apa Mulus Gitu
Pria tersebut langsung mencoba menghitung uang itu satu demi satu. Dia tampak menghitung lembaran uang yang ia dapatkan.
Berita Terkait
-
Bawaslu RI Periksa 12 Orang Terkait Dugaan Politik Uang di PSU Pilkada Serang
-
Cara Mencairkan Koin Snack Video Jadi Rupiah, Langsung Bisa Buat Jajan
-
Dugaan Politik Uang Terungkap di Cikande Jelang PSU Serang, 2 Perangkat Desa Diduga Terlibat
-
Mau Aman saat Negara Krisis? Kamu Harus Punya Uang Tunai Segini di Rumah
-
Curi Uang Penumpang, Sopir Bus Kehilangan Uang Pensiunan Rp 1,4 Miliar
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak