BeritaHits.id - Beredar di media sosial, sebuah video yang merekam petugas SPBU dipukul oleh salah seorang pengendara sepeda motor.
Bukan tanpa alasan, bagian kepala petugas SPBU tersebut diduga dipukul karena telah memperingatkan pemotor untuk tidak bermain HP.
Video CCTV yang merekam kejadian pemukulan petugas SPBU tersebut dibagikan oleh jejaring Instagram @nenk_update pada Minggu (21/3/2021).
Dari informasi sebagaimana tampak dalam CCTV, tindakan tak terpuji pemotor tersebut terjadi pada Jumat (19/3/2021) sekira pukul 19.00.
Baca Juga: Viral Maling Motor Beraksi di Dekat Kantor Polisi, Warganet: Bekasi Keras
Kepala Pegawai Dipukul Pemotor
Dalam video singkat tersebut, terekam suasana SPBU diduga di daerah Jalan Raya Mastrip Karang Pilang, Surabaya, Jawa Timur.
Terlihat di sana antrean motor mengular, menunggu untuk diisikan bahan bakar satu per satu sesuai giliran.
Tampak dalam video seorang pria dengan sepeda motor bewarna biru tiba giliran untuk mengisi bahan bakar.
Sambil menunggu petugas SPBU mengisi rencana pengisian bahan bakar, pria tersebut terekam memainkan benda kecil di tangan.
Baca Juga: Erick Thohir - Kaesang Beli Saham Persis Solo, Rocky Gerung Curigai Hal Ini
Dalam CCTV tak terekam jelas apa benda yang dibawanya itu. Akan tetapi, ramai orang menduga adalah sebuah HP.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Tilang Elektronik Memang Lucu, Penumpang Bermain HP Kena Getahnya
-
HP Murah Spek Dewa Rilis: Infinix Note 50s Bawa Layar 144 Hz dan Teknologi Aroma
-
Siap Debut Pekan Depan, Redmi Turbo 4 Pro Andalkan Chipset Anyar Qualcomm
-
Siap Debut 23 April, Begini Penampakan HP Gaming Honor GT Pro
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak