BeritaHits.id - Orang bilang kasih sayang seorang anak kepada ibunya tidak seperti kasih sayang ibu terhadap anaknya. Ketika orang tua mulai menua, belum tentu seorang anak mau merawatnya.
Namun, potret anak yang merawat ibunya yang sudah tua terlihat dalam video yang beredar di jejaring media sosial.
Video itu diunggah oleh akun Tiktok @lotsantihendra. Dalam video tersebut, terlihat seorang wanita yang tengah memandikan dan merawat sang ibu yang sudah renta.
Wanita itu membagikan kesehariannya sebelum berangkat bekerja. Dirinya harus merawat dan memandikan sang ibu yang sudah tua.
Baca Juga: Viral Video Jajanan Diobok-obok Pakai Tangan, Publik: Higienis Sekali
"Setiap pagi sebelum berangkat kerja, rutinitasku setiap hari. Semoga berkah," tulisnya, dikutip Beritahits.id, Senin (23/3/2021).
Dalam video tersebut, dia tampak memandikan sang ibu. Dalam keaadan duduk, sang ibu dimandikan.
Pertama, wanita itu tampak mengguyurkan air ke kepala sang ibu. Dia pun mengusap kepala sang ibu saat memandikan.
Selanjutnya, dirinya membersihkan badan hingga kaki sang ibu. Dalam video tersebut, sang ibu tampak masih mengenakan baju.
Wanita itu terlihat memandikan sang ibu di dapur miliknya. Sebab, terlihat beberapa piring dan baskom yang tertata di rak piring.
Baca Juga: Ojol Diam-diam Rajin Menabung, Pas Bongkar Tabungan Isinya Bikin Minder
Secara perlahan, wanita itu tampak mengusap kaki sang ibunda menggunakan kain untuk membersihkan dari kotoran yang melekat di kakinya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Mengenal PP Tunas, Aturan Baru yang Wajibkan Platform Digital Amankan Anak dari Konten Berbahaya
-
Potret Kesenjangan Sosial, Santainya Nikita Willy Taruh Tas Puluhan Juta di Lantai gegara Anak Rewel
-
7 Rekomendasi Parfum Alfamart untuk Anak Sekolah, Ramah Kantong Pelajar
-
Mengungkap Rahasia Perasaan Seorang Ibu dalam Buku Anatomi Perasaan Ibu
-
Tragis! Balita Tewas di Tangerang Diduga Dibakar Pacar Ibunya, Polisi Kejar Satpam Bandara Soetta
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk, Ini Penjelasan EO
-
Nasib Muhammad Ferarri dan Asnawi Mangkualam Lawan MU Masih Abu-Abu, PSSI Angkat Bicara
-
BREAKING NEWS! PSIS Semarang Depak Gilbert Agius, Ini Penyebabnya
-
11 Rekomendasi HP 5G Murah Harga di Bawah Rp 4 Juta Terbaru dan Terbaik April 2025
-
Kafe Bertebaran, Angkringan Bertahan: Kisah Ketahanan Budaya di Jogja
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak