BeritaHits.id - Pengumuman hasil Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2021 telah diumumkan. Media sosial ramai para peserta yang membagikan hasil yang mereka terima.
Ada yang berhasil maupun yang belum mendapat keberuntungan. Setiap peserta tentu memiliki cita-cita untuk masuk ke PTN impian.
Mereka pun saling memberikan semangat satu sama lain untuk peserta yang gagal lolos SNMPTN 2021.
Salah satunya seperti yang ada dalam video yang tengah beredar di jejaring media sosial.
Baca Juga: Ustadz Yahya Waloni: Semua Nabi yang Diutus Allah Gagal
Video itu memperlihatkan kisah perjuangan seorang wanita yang mengalami kegagalan masuk PTN hingga tujuh kali.
Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @b_brth, dirinya membagikan pengalamannya saat ditolak PTN sebanyak tujuh kali.
Pengalamannya ini tentu bisa dijadikan semangat dan motivasi para peserta SNMPTN yang kali ini gagal.
Dalam video itu, dia tampak terus berusaha mengejar PTN impiannya agar bisa tercapai. Berbagai seleksi masuk PTN pun dia ikuti mulai dari SBMPTN hingga ujian mandiri.
Dia terus mencoba untuk terus mengikuti tes di beberapa PTN dan politeknik negeri.
Baca Juga: Gadis Kena Nyinyir karena Banyak Duit, Ternyata ini Kerjaannya Tiap Malam
Namun, dia selalu mendapatkan hasil yang tidak ia inginkan. Dia gagal untuk bisa masuk PTN pada kesempatan itu.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak