BeritaHits.id - Chelsie Monica komentator pertandingan catur Dewa Kipas vs Irene Kharisma menyita perhatian publik. Ya, meski sajian utamanya adalah duel pertandingan catur antara Dewa Kipas vs DM Irene Kharisma, namun sosok cantik komentator yakni pecatur profesional Miw Chelsie Monica tak kalah mencuri atensi.
Seperti diketahui, Dewa Kipas dan DM Irene bertanding catur dan disiarkan live di channel YouTube Deddy Corbuzier pada Senin (22/3/2021) pukul 15.00 WIB.
Sekilas tentang Chelsie Monica, ia merupakan perempuan yang berada di urutan ketiga dalam rangking pecatur terbaik Indonesia.
Penasaran dengan Chelsie Monica yang punya segudang prestasi dan juga paras menawan? Langsung aja simak berikut foto Chelsie Monica seperti dilansir BeritaHits.id dari Matamata.com.
1. Serius main catur
Gadis kelahiran Balikpapan 2 November ini tampak memesona ketika berhadapan dengan bidak-bidak catur. Tatapannya itu bikin warganet terbius.
Ternyata Chelsie Monica sudah bermain catur sejak usia 3 tahun lho. Pantas kalau sekarang jadi pemain terbaik ya. Proses yang dilewatinnya aja sudah panjang sekali.
2. Saat Chelsie Monica di momen kelulusan
Sebagai atlet catur, Chelsie Monica tetap memperhatikan pendidikannya. Terbukti dirinya tetap bisa lulus kuliah nih.
Baca Juga: Setelah Irene dan Dewa Kipas, Corbuzier Diminta Damaikan AHY dan Moeldoko
Terlihat Chelsie Monica mengungkapkan rasa syukur karena sudah lulus kuliah pada April 2019 lalu.
3. Chelsie Monica juga seorang selebgram
Pesona Chelsie Monica juga tak kalah menawan dari selebgram-selebgram cantik di luar sana. Buktinya di akun Instagramnya, Chelsie Monica punya 33 ribu lebih followers yang selalu menanti update kehidupannya, atau sekadar foto OOTD-nya.
4. Prestasi Chelsie Monica
Fyi, Chelsie Monica mendapat gelar Woman Internasional Master (WIM). Pada 2019, Chelsie Monica juga meraih medali silver dalam ajang SEA Games yang digelar di Philipina. Wah keren banget ya!
5. Chelsie Monica sudah terima endorse lho!
Berita Terkait
-
Bidak Catur Tia dan Hilangnya Rama
-
Ulasan Novel Cantik Itu Luka: Ketika Kecantikan Menjadi Senjata dan Kutukan
-
Glow from Within, Luna Maya dan Cinta Laura Ungkap Rahasia Cantik Tanpa Filter
-
Cantik Itu Luka: Mengapa Orang Rupawan Juga Bisa Jadi Korban Bullying?
-
Power Couple Baru Dunia Catur, Irene Sukandar dan Eric Rosen Resmi Menikah
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!