BeritaHits.id - Sebuah unggahan beredar di jejaring media sosial menceritakan seorang wanita yang menghilang saat ditagih untuk membayar hutang. Unggahan itu viral.
Unggahan tersebut dibagikan oleh akun Facebook Jeanis Dealova melalui sebuah grup. Dirinya menceritakan bahwa temannya menghilang saat dirinya ingin menagih hutang.
"Selamat malam semua member grup. Siapa saja yang kenal dengan Nu*** La*****, tolong beri tahu saya ya. Orang ini hidup tapi pura-pura mati, facebook diblokir, WA juga diblokir," tulis akun tersebut, dikutip Beritahits.id, Rabu (24/3/2021).
Dia pun kesal lantaran si penghutang menghilang dan memblokir semua sosial media. Berdasarkan unggahan tersebut, si penghutang menghilang saat ditagih hutang.
Baca Juga: Viral Ultah Sultan Beri Suvenir Duit, Publik: Pesta Ultah Berasa Gebyar BCA
Wanita tersebut memiliki hutang sebesar 1200SG atau sekitar Rp 12 jutaan. Lantas, si penagih pun memiliki ide yang unik.
"Uang $610x2 setoran arisan sudah saya anggap selesai urusanmu di dunia sama saya. Tinggal tanggung jawabmu di akhirat nanti," lanjutnya.
Dirinya pun mencetak buku yasin yang bersampul foto wanita yang berhutang tersebut. Rencananya, buku yasin itu akan dikirimkan ke keluarga si penghutang.
"Aku akan memberimu $ 1200, tapi jangan anggap menghabiskan uang temanmu akan menjadi berkah. Selesaikan urusanmu dengan Suci Mutiara, Hanifah, Reva Grosir dan entah sama siapa lagi. Mumpung buku yasin ini belum aku tampilkan dan kirim ke grup desamu dan kirim ke keluargamu," ujar akun tersebut.

Dalam unggahan tersebut, terdapat foto tumpukan buku yasin yang telah dicetak. Dalam buku tersebut, terpampang foto wanita si penghutang yang menghilang saat ditagih.
Baca Juga: Kocak! Tukang Dekor Ketiduran di Kursi Pelaminan, Padahal Acara Mau Mulai
Sampul buku yasin itu tertera nama si penghutang lengkap beserta foto wanita tersebut.
Berita Terkait
-
Titiek Puspa Tiada, Kris Dayanti: Kami Akan Menjaga Estafetnya dengan Baik
-
Taj Yasin Minta Jaga Kualitas Makanan Program MBG: Bukan Sekadar Bagi-bagi Makan!
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Afgan Kenang Momen Saat Titiek Puspa Datang ke Konser Tunggal Perdananya
-
Petty Tunjungsari Ungkap Lirik Lagu Cinta Terinspirasi dari Kisah Nyata Titiek Puspa
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak