BeritaHits.id - Kisah seorang wisatawan asal Indonesia menemukan cemilan unik di Italia viral di media sosial. Wisatawan tersebut mengaku kaget saat melihat buah kelapa mentah dipajang di sebuah etalase dan dijual sebagai camilan.
Dalam sebuah tangkapan layar yang diunggah oleh akun @mak_inpoh, Kamis (26/3/2021) dijelaskan bagaimana terkejutnya wisatawan itu saat tahu buah kelapa jadi camilan orang-orang Italia.
Liburan di Italia
Wisatawan asal Indonesia itu bercerita bahwa ia berkesempatan jalan-jalan di Italia pada tahun 2014 silam. Dalam agenda jalan-jalannya itu, ia sempat berkeliling di kota Florence sebelum menuju ke kota Pisa.
Baca Juga: Pria Ini Nekat Hentikan Ambulans Melintas Demi Selamatkan Kucing Terjepit
Pandangannya pun tertuju pada sebuah etalase penjual camilan di pinggir jalan. Di dalamnya terdapat buah yang familiar bagi si wisatawan, namun ia sempat tak yakin dengan buah itu.
"Ini waktu tahun 2014 saya berkesempatan ada di Florence, Italia, selama 2 jam, sebelum lanjut naik kereta menuju Pisa," ujar wisatawan itu.
"Jalan kaki lihat-lihat pemandangan pusat kota Florence, lalu tiba-tiba mata saya tertuju pada tukang camilan pinggir jalan ini," sambungnya.
Kaget saat tahu buah kelapa
Saking penasarannya, wisatawan tersebut lantas mendatangi etalase itu. Ia pun kaget saat tahu bahwa buah itu benar-benar buah kelapa.
Baca Juga: Kocak! Geng Emak-emak Main Tiktok, Nahan Ketawa Sampai Ada yang Ngompol
"Dari jauh saya ragu. Apa iya sih? Saya deketin bener. Kelapa,"
Berita Terkait
-
Napoli Selisih 3 Poin dari Inter, Antonio Conte: Liga Champions Dulu, Baru Scudetto
-
Mau Liburan Gratis? Cek Link Dana Kaget yang Bikin Dompet Aman!
-
Libur Paskah, Warga Jakarta Serbu Tebet Eco Park
-
Dari Musik Jazz hingga Hias Easter Egg: Deretan Aktivitas Seru Usai Lebaran untuk Liburan Keluarga
-
Syarat agar Venezia Tidak Degradasi dari Serie A Italia Musim Ini, Butuh 11 Poin Lagi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak