BeritaHits.id - Sebuah video beredar di jejaring media sosial memperlihatkan seorang wanita yang tengah memasak semur jengkol.
Video itu menjadi sorotan publik. Awalnya video tersebut diunggah oleh akun Tiktok @anggraenisepta.
Dalam video tersebut, dirinya tampak mengenakan kaus berwarna kuning. Dia tampak memasak semur jengkol di sebuah dapur sederhana.
Wanita tersebut terlihat menghaluskan bahan-bahan menggunakan cobek. Dia tampak santai duduk di bangku kecil.
Dalam video itu, dia juga memperlihatkan saat dirinya memeras santan untuk semur jengkolnya. Selanjutnya, air perasan itu dia masukkan ke dalam wajan.
Uniknya, wanita tersebut tidak menggunakan kompor gas saat memasak. Dirinya tampak masih menggunakan kompor tradisonal yang dihidupkan menggunakan kayu.
Dapurnya pun terlihat sederhana. Dindingnya masih terlihat batu-bata dan lantainya belum keramik.
Meski demikian, wanita itu tampak nyaman memasak di dapur tersebut. Dia pun perlahan mencicipi masakannya.
Aksi masak wanita tersebut pun disorot warganet. Mereka justru menyoroti keringat dan air perasan santan wanita tersebut.
Baca Juga: Viral! Deretan Pesan Permintaan Maaf Cewek Berhijab Usai Curi Kosmetik
Bahkan ada yang mengatakan bahwa video itu hanya sekedar konten. Selain itu, ada juga yag mengatakan wanita tersebut terlihat tidak pernah ke dapur.
"Nggak mungkin nggak ngeluarin keringet kalau masak beneran mah kudu kuat sama asap," ujar warganet.
"Ada gitu orang peras santan cuma dituang air, keliatan nggak pernah ke dapur," timpal warganet lain.
"Kok dia masak nggak keringetan ya kalau gue masak sampai keringetan dan nggak ketinggalan rambut selalu diiket," balas warganet.
"Kelihatan settingan," komentar warganet.
Akan tetapi, video itu pun juga mendapatkan respon baik dari warganet. Video itu dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Sudah Dua Tahun Pisah, Kisah Wanita Ternyata Malah Berjodoh dengan Mantan
-
Suami Ogah Cari Uang, Wanita Ini Rela Jadi Simpanan Demi Hidupi 2 Anak
-
Pria Nekat Rusak Sandal Kesayangan Teman, Endingnya Bikin Kesal Warganet
-
Tak Punya Uang, Customer Rayu Driver Belikan Pesanan, Publik: Ngemis Online
-
Kurir Curhat Malas Antar Pesanan, Wujud Barangnya Bikin Ngelus Dada
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!