BeritaHits.id - Komika Ernest Prakasa mengaku telah membaca isi surat wasiat Zakiah Aini, penyerang Mabes Polri, Jakarta Selatan sebelum ditembak mati.
Surat wasiat yang dibuat oleh perempuan berusia 25 tahun itu membuatnya merenung dan memikirkan nasib anak muda Indonesia.
Hal itu disampaikan oleh Ernest melalui akun Twitter miliknya @ernestprakasa.
"Membaca surat wasiat Zakiah membuat saya merenung," kata Ernest seperti dikutip Beritahits.id, Jumat (2/4/2021).
Baca Juga: Tengku Zul Marah Islam Dicap Teroris: Kenapa Tak Ada Teroris Kristen?
Surat wasiat yang ditulis Zakiah sebelum ditembak mati usai melakukan penyerangan itu membuat Ernest berpikir mengenai kondisi anak muda Indonesia.
"Ada berapa banyak anak muda Indonesia yang berpikiran serupa?" ungkap Ernest.
Mirip Surat Wasiat Bomber Gereja Katedral Makassar
Pelaku penyerangan Mabes Polri pada Rabu (31/3/2021) petang, Zakiah Aini (26), menulis surat wasiat yang ditujukan untuk keluarga.
Isi pesan terduga teroris di Mabes Polri tersebut dinilai mirip dengan surat wasiat pelaku bom bunuh diri Gereja Katedral Makassar.
Baca Juga: Gara-gara Teroris Zakiah Aini, Munarman Kesal Islam Dimaki-maki Netizen
Hal itu turut dirasakan oleh Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Boy Rafli Amar.
Berita Terkait
-
Ernest Prakasa Ungkap Perpisahan dengan Aci Resti, Ada Apa?
-
Ulasan Buku Setengah Jalan, Koleksi Esai Komedi untuk Para Calon Komika
-
Ernest Prakasa Colek Artis Pendukung Prabowo-Gibran, Minta Bersuara Kalau Kontrak Sudah Habis
-
IHSG Anjlok Parah, Ernest Prakasa Yakin Buzzer Kesulitan Bela Pemerintah
-
Ernest Prakasa Tolak Keras RUU TNI, Takut Tragedi 1998 Terulang Lagi
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak