BeritaHits.id - Seorang dosen sejarah di Chingqing College of Mobile Telecommunications, China mencuri perhatian publik.
Pasalnya, dosen muda itu memiliki paras wajah yang mirip dengan artis K-Pop personel Blackpink, Lisa.
Dialihbahasakan dari Channel News Asia, Jumat (2/4/2021), dosen bernama Miss Tang itu mendadak populer di kalangan kampus.
Bahkan, beberapa foto Miss Tang yang sedang mengajar dan diambil oleh mahasiswanya tersebar di media sosial.
Baca Juga: Cucu Melongo Dengar Curhatan Nenek: Bosan Hidup, Pengin Cepat Meninggal
Dalam beberapa foto yang beredar, tampak Miss Tang sedang mengajar di depan kelas.
Rambut hitam yang panjang dan poni depan yang menutupi keningnya menambah kesan Miss Tang merupakan kembaran Lisa Blackpink.
Miss Tang yang dikenal sebagai seorang profesor sejarah di kampus tersebut mengaku tak menyangka ia bisa menjadi sorotan dunia karena parasnya mirip Lisa Balckpink.
Melalui akun media sosial pribadinya, Miss Tang memilih untuk tetap bersembunyi hingga membuat publik semakin penasaran.
"Saya tak menyangka foto saya akan menjadi viral," ujar Miss Tang.
Baca Juga: Bikin Kaget, Warganet Ini Lihat Tumpukan Tusuk Sate Bekas Dipakai Lagi
Sosok Miss Tang semakin populer di kalangan kampus. Bahkan, banyak mahasiswa berebut masuk kelas yang diajar Miss Tang demi bisa menyaksikan Miss Tang dari dekat.
Tak sedikit pula mahasiswa yang rela menunggu di depan kelas agar bisa melihat 'kembaran' Lisa Blackpink secara langsung dari jarak dekat.
Berita Terkait
-
Raih Hasil Gemilang di China Masters, Jonatan Christie Masuk BWF World Tour Final 2024
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Jangan Kaget, Ini 5 Fakta Jurusan Kedokteran yang Jarang Diketahui
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak