BeritaHits.id - Rapat online dimasa pandemi memiliki segudang cerita unik di dalamnya. Tak ketinggalan, salah satu politisi asal Afrika Selatan ini juga mengalaminya.
Politisi tersebut bernama Inkosi Xolile Ndevu. Saat sedang rapat membahas akibat pandemi Covid-19, istrinya muncul dibelakangnya tanpa mengenakan busana.
Video ini tersebar luas di media sosial, menampilkan Inkosi yang dengan santainya mempresentasikan bagaimana Provinsi Eastern Cape bekerjasama dengan dokter setempat dalam menangani virus korona.
Pada saat yang bersamaan, istrinya tiba-tiba muncul dibelakangnya tanpa menggunakan sehelai busana. Namun, keduanya tidak menyadari hal tersebut.
Terkejut dengan apa yang dilihat, rekan-rekan Inkosi tertawa geli sampai salah satu rekannya menegur.
"Inkosi, ada orang di belakangmu yang telanjang. Kita semua melihatnya," tutur Ketua Komite, Faith Muthambi dikutip dari dailystar.
"Tolong Inkosi, apakah kamu bilang kalau lagi rapat? Kita semua nggak enak melihatnya."
Kemudian, Inkosi menutupi wajahnya dan meminta maaf, "maaf, saya terlalu fokus ke kamera jadi saya nggak sadar apa yang ada di belakang saya. Jujur saya malu," ungkap Inkosi.
Pada hari berikutnya ia menjelaskan bahwa rapat online menggunakan aplikasi Zoom merupakan hal baru baginya.
Baca Juga: Sabtu 3 April: Jumlah Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Berkurang
Ia menambahkan bahwa rapatnya dijadwalkan berjalan pada pukul 7-10 malam. Namun, ternyata rapatnya berjalan molor melebihi pukul 10 yang mengharuskan ia berpindah ke kamarnya.
Disaat yang bersamaan, istrinya tidak menyadari bahwa Inkosi sedang berada di tengah rapat sehingga hal tersebut terjadi.
Setelah itu Inkosi meminta maaf kepada publik atas kejadian yang telah terjadi.
Berita Terkait
-
Ngakak! Wanita Ini Ungkap Fungsi Lain Hijab Pashmina, Malah Dipakai Begini
-
Sabtu 3 April: Jumlah Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Berkurang
-
Viral Cewek Pakai Jilbab Ngaku Nggak Masalah Makan Daging Babi
-
Niatnya Bikin Kolam Ikan Malah Jadi Kolam Renang, Diserbu Bocil
-
Gokil! Demi Seporsi Kebab, Wanita Ini Rela Terbang Langsung ke Jerman
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!