BeritaHits.id - Kelakuan seorang pengendara sepeda motor baru-baru ini menjadi viral. Bagaimana tidak, pengendara itu tidak mau menginjak aspal meski sedang berhenti di lampu merah.
Video ini dibagikan oleh akun Instagram @drama.sosialmedia yang langsung banjir komentar. Tayangan itu sudah disaksikan hampir 100 ribu kali.
"Mencoba melawan hukum fisika," tulis @drama.sosialmedia seperti dikutip dari BeritaHits.Id, Selasa (6/4/2021).
Terlihat pengendara sepeda motor itu berhenti saat lampu merah. Kondisi jalanan terpantau begitu ramai penuh kendaraan besar.
Baca Juga: Setiap Hari Anjing Datang Minta Makan, Aksi Penjual Gorengan Tuai Pujian
Kocaknya, pengendara itu ogah menginjakkan kaki di aspal saat berhenti di lampu merah. Alhasil, ia menghabiskan waktu menunggu lampu hijau dengan menjaga keseimbangan.
Pengendara itu duduk di motornya dan meliuk-liuk memastikan kendaraannya tidak jatuh. Aksinya itu bahkan disebut warganet bagai goyang dumang.
Viralnya video itu mendapatkan perhatian besar dari warganet. Mereka tidak habis pikir melihat aksi gabut pengendara sepeda motor itu.
Sebagian dari mereka memuji skill pengendara tersebut yang bisa bertahan lama tidak menapak aspal. Sedangkan yang lainnya hanya bisa menyindir.
"Isaac Newton menangis melihat video ini," komen warganet.
Baca Juga: Viral Gadis Hobi Ditempeli 'Ratu' Ulat Bulu di Sekujur Tubuh, Merinding!
"Saking malesnya napak kali ya," tambah warganet lainnya.
"Pengambilan gaya dan keseimbangan sudah tepat," amat warganet lainnya.
"S3 keseimbangan," puji warganet.
"Bapaknya caper fiks," kata yang lain.
"Bangga banget pasti jadi orang tuanya," sindir warganet lainnya.
Video yang menjadi viral di media sosial ini bisa disaksikan di sini.
Berita Terkait
-
Jakarta Tanpa Lampu Merah? Ini Dia 4 Inovasi yang Bisa Diterapkan
-
Dharma Pongrekun Dinyinyiri Karena Usulan Teknologi Tanpa Lampu Merah untuk Atasi Kemacetan, Padahal Bisa Lho!
-
Ingin Jakarta Bebas Lampu Merah, Dharma Pongrekun Bangun Overpass dan Underpass dalam 7 Hari
-
Diversifikasi Kargo, Pertamina International Shipping Angkut Muatan Bitumen
-
Waspada! Aksi Peras Pengendara Modus Nyebrang Lampu Merah, Pelakunya Berkeliaran di Gambir Jakpus!
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Momen Pilkada, Harga Emas Antam Langsung Melonjak
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak