BeritaHits.id - Bagi sebagian orang, jasa reparasi atau servis sepatu merupakan tempat penting karena bisa membuat sepatu kesayangan yang sudah rusak menjadi bisa dipakai kembali. Usaha reparasi sepatu pun menjamur di berbagai daerah di tanah air.
Namun bagaimana jadinya jika tulisan di lapak tukang sepatu justru typo dan membuat publik kebingungan?
Sebuah foto yang diunggah akun Twitter @howtodreswell, Sabtu (10/4/2021) memperlihatkan hal tersebut.
Dalam foto yang diunggah tampak sebuah lapak servis sepatu yang dipenuhi dengan puluhan pasang sepatu. Ada yang digantung, ada juga yang disusun berjajar di atas lapak.
Baca Juga: Viral Pedagang Pakai Kostum Kuntilanak, Pembeli Ngacir Dengar Suaranya
Alih-alih menuliskan frasa 'Servis Sepatu', dalam lapak tukang sepatu tersebut malah tertulis kalimat tanya yang berbunyi 'Servis apatu'.
Foto tersebut sontak jadi bahan bercandaan para warganet yang melihatnya. Mereka beramai-ramai menyoroti kesalahan dalam tulisan yang ada di lapak tukang sepatu tersebut.
Tak hanya itu, para warganet juga mengeluarkan beragam meme yang memperlihatkan kesalahan-kesalahan penulisan dalam spanduk, lapak dagangan, maupun poster.
"Lah mana gua tau?" respons akun Twitter @howtodresvv***.
Ada juga yang mengaitkan tulisan dalam lapak tukang sepatu dengan jargon khas artis senior Jaja Miharja 'Apaan Tuh?'.
Baca Juga: Viral Sinar Bak 'Lightsaber' di Langit Usai Gempa Malang, Ini Sebabnya
"Untung bacanya nggak sambil ngedip asatu 'Apaan Tu'," tulis warganet dengan akun @sipirili***.
"Yang servis Jaja Miharja nih," tulis warganet dengan akun @mazharfa***.
"Typo s sama a deketan," tulis warganet lain dengan akun @hsn**.
"Gue kalau buka twitter jam segini bawaannya receh mulu," tulis warganet dengan akun @bintang****.
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak