Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Ruth Meliana Dwi Indriani
Minggu, 11 April 2021 | 16:18 WIB
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah [Instagram]

"Ngebayangin 15 anak pakai bandana," komentar warganet.

Sementara itu, sebagian lainnya ikut membela Atta. Mereka menilai hal itu bukan urusan publik karena merupakan masalah rumah tangga pasangan tersebut.

"Lha kan ngak masalah itu kan rumah tangga mereka. Bikin 15 anak aja ngak ada yang larang kok. Malah saya lebih setuju nya 50 sampai 100," bela warganet.

"Emang gak tau bang, ibunya Atta punya 11 anak. Mungkin karena terbiasa dengan keluarga besar, jadi berencana sama," ujar warganet.

Baca Juga: Viral Curhat Pria Beli Es Teh Harga Rp17 Ribu, Pas Datang Bikin Melongo

"Kalau dia pake bayi tabung kembar 3, 5 kali berturut-turut gimana????," tanya warganet.

"Ya bang jangan jadi korban content tuh," pesan warganet.

Seperti diberitakan sebelumnya, Atta sempat mengungkapkan keinginannya memiliki 15 anak dari Aurel. Hal itu bahkan disampaikan Atta sebelum ia menikahi Aurel Hermansyah.

"Ya, saya berharap dan ingin punya anak 15 dari istriku, Aurel. Semoga Tuhan mengabulkan," kata Atta Halilintar dikutip dari acara Ikatan Cinta Atta Aurel Spesial Syukuran Akad, Sabtu (3/4/2021).

Baca Juga: Terkuak! Ini Alasan Jokowi Hadiri Pernikahan Atta dan Aurel

Load More