BeritaHits.id - Bukan hanya anak muda saja yang begitu menyukai idol K-Pop. Baru-baru ini, emak-emak pengajian juga ikut demam K-Pop dan mengidolakan salah satu penyanyi.
Hal ini nampak dari video yang diunggah oleh akun Instagram @drama.sosialmedia. Video yang telah disaksikan lebih dari 125 ribu kali ini memperlihatkan aktivitas emak-emak bertemu Jaehyun NCT.
Namun, Jaehyun dalam video itu hanya berupa replika banner saja. Meski demikian, emak-emak tersebut tetap menggila dan minta berebut foto.
"Saingannya nambah sekarang ibu-ibu," tulis akun @drama.sosialmedia di caption akun Instagram seperti dikutip dari BeritaHits.Id, Minggu (11/4/2021).
Baca Juga: Viral Video Bintang Porno Eva Elfie di Bali Dikerubungi Warga, Publik Panik
Emak-emak itu terlihat berjejer rapi foto di samping Jaehyun. Mereka lantas minta difoto beramai-ramai seolah berjumpa dengan penyanyi berusia 24 tahun tersebut.
"Teman-teman ngaji nyokap pas lihat Jaehyun. 'Ya ampun ganteng banget tolong fotoin kita'," tulis keterangan dalam video tersebut.
Setelah berjejer-jejer rapi, mereka berfoto dengan gaya masing-masing. Beberapa dari mereka bahkan tersenyum tersipu malu saat melihat Jaehyun.
Sontak video tersebut langsung ramai dikomentari warganet. Sebagian dari mereka mengaku geli dan menuliskan komentar kocak melihat aksi emak-emak tersebut yang menjadi stan Jaehyun.
"Capek banget jadi Jaehyun," komentar warganet.
Baca Juga: Viral Driver Ojol Mirip Ahmad Dhani, Publik: Versi LITE
"Mundur pelan-pelan deh kalau saingannya emak-emak," sahut warganet.
Berita Terkait
-
Riset Ungkap Orang Indonesia Suka Tonton Video Online Berupa Konten Musik hingga Komedi-Viral
-
Mark NCT Kisahkan Perjalanan Hidup dan Ambisi di Lagu Debut Solo '1999'
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
-
3 Hari Sold Out, NCT Wish Sukses Gelar Konser Perdana 'Log in' di Macau
-
Viral Bapak 11 Anak Bikin Heran Dedi Mulyadi, Ini Tips Atur Keuangan Keluarga Pas-pasan
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak