BeritaHits.id - Beredar poster ajakan menunaikan umrah secara virtual melalui aplikasi Zoom. Umrah virtual tersebut dibanderol seharga Rp 175 ribu.
Sementara itu, aksi warganet Indonesia menjadi sorotan dunia. Pasalnya, warganet Indonesia menghujat pernikahan sesama jenis yang digelar di Thailand.
Selain dua berita di atas, berikut Beritahits.id merangkum berita viral lainnya sepanjang Senin (12/4/2021).
1. Viral Poster Umroh Virtual, Eko Kuntadhi: Pahalanya Dikirim Via Ekspedisi
Baca Juga: Bikin Mewek, Pedagang Disabilitas Menangis Terharu Dagangannya Diborong
Sebuah foto poster tentang umroh virtual beredar di jejaring media sosial. Poster itu mengajak masyarakat untuk melaksanakan umroh secara virtual.
Foto tersebut diunggah oleh pegiat media sosial @eko_kuntadhi.
Dalam foto poster tersebut, tertulis bahwa umroh itu akan dilangsungkan secara online. Biaya pendaftaran umroh virtual itu pun sebesar Rp 175 ribu.
Berita selengkapnya di sini.
2. The Real Anak Berbakti, Cewek Ini Carikan Kutu Ibunya Sambil Naik Motor
Baca Juga: Pengantin Wanita Resepsi saat Hamil, Seorang Gadis Syok Dengar Suara Ini
Media sosial dihebohkan dengan aksi seorang wanita asyik mencarikan kutu di kepala ibunya saat sedang mengendarai motor.
Dalam video itu, tampak seorang emak-emak mengendarai motor bebek dengan laju pelan.
Seorang wanita yang diboncengnya diduga anaknya tampak sedang sibuk mencari kutu di kepala ibunya itu.
Berita selengkapnya di sini.
3. Viral Pasien Kontraksi, Petugas Malah Rayakan Ultah di Puskesmas Kutabumi
Rekaman video sejumlah petugas Puskesmas Kutabumi, Kabupaten Tangerang merayakan ulang tahun di dalam puskesmas viral di media sosial.
Padahal, dalam ruangan tersebut ada pasien yang sedang menahan kontraksi.
Berita selengkapnya di sini.
4. Hujat Pernikahan Sesama Jenis di Thailand, Warganet Indonesia Jadi Sorotan
Aksi warganet Indonesia menjadi sorotan tajam di media Thailand. Hal ini dipicu setelah warganet Indonesia ramai menghujat sebuah postingan foto pernikahan sesama jenis warga Thailand.
Menyadur dari media Thailand Tidhoo, kejadian bermula saat seorang pria memposting foto pernikahannya di Facebook. Pria itu membagikan rasa bahagianya setelah menikahi pacar lelakinya yang bernama Kae.
Berita selengkapnya di sini.
5. Depan Pintu Dipenuhi Semut, Pria Ini Syok Lihat Kondisi Kamar Tetangga
Sebuah video beredar di jejaring media sosial memperlihatkan kondisi kamar kosan seseorang.
Video itu diunggah oleh akun Tiktok @tulanglunak97. Dalam video tersebut, seorang pria membagikan pengalamannya saat menemukan hal aneh di kosan tersebut.
Berita selengkapnya di sini.
Berita Terkait
-
Viral Pelayanan Ramah CS BRI untuk Nasabah Disabilitas, Tuai Pujian Publik
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
MUI Sentil Keras Isa Zega yang Umrah Pakai Hijab: Operasi Kelamin Tidak Mengubah Status dalam Islam!
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak