BeritaHits.id - Sebuah video viral beredar di media sosial. Video ini memperlihatkan seorang anak yang melakukan atraksi pada saat salat berjemaah.
Video tersebut diunggah oleh akun twitter @jakartaakeras dan telah disukai oleh puluhan ribu pengguna.
Dalam video tersebut terlihat sekelompok pria yang sedang melaksanakan salat berjemaah. Mereka tengah melakukan gerakan sujud.
Namun, di saat jemaah lain tengah melakukan sujud, terlihat seorang anak kecil berpakaian abu-abu yang mencuri perhatian.
Ia melakukan gerakan sujud dengan gaya atraksi. Tangannya berada di bawah menopang tubuhnya. Sementara, kakinya diangkat ke atas selayaknya melakukan gerakan hand stand.
Setelah gerakan sujud berganti, anak kecil ini menghentikan atraksinya. Kejadian ini mendapat berbagai respon dari warganet di twitter.
"Dek, lu kenapa jadi vacum cleaner sih," komentar @rulusterus sembari membandingkan fotonya dengan gambar vacum cleaner.
"Salat x workout," tulis @rafiftaq.
"Setidaknya dia sudah belajar salat tarawih sejak dini.. walaupun dengn cara yang salah, ketiimbang orang dewasa yang tidak melakukan tarawih dengan alasan tertentu," cuit @jayuz_sandy.
Baca Juga: Mirip Oppa Korea, Tukang Servis AC Ini Bikin Warganet Terpesona
"Tarawih bukan halangan untuk berlatih senam atletik," tutur @dudukdiberanda.
"Apa dia berpikir sedang kelas olahraga? Aku tidak tahu apa yang ia pikirkan tapi ini sangat lucu," cuit @rakairaavi.
"Bocil seumuran segitu kenapa kelakuannya aneh-aneh ya (emoji tertawa)," ucap @dennymodjo.
"Ini terlalu lucu, jauhkan saya dari anak kecil seperti ini, dah jamin ketawa nih wkwk," tambah @gilgilanggil.
Video selengkapnya dapat disaksikan di sini.
Berita Terkait
-
Mirip Oppa Korea, Tukang Servis AC Ini Bikin Warganet Terpesona
-
Viral Pria Tenteng Senjata Airsoft Gun di Caringin, Lalu Lepaskan Tembakan
-
Viral Ekspresi Pemotor Tak Pakai Helm Lihat Aparat di Depan, Panik Nggak?
-
Ditinggal Salat Tarawih, Satu Rumah di Aceh Jaya Terbakar
-
Niat Hati Masak Nasi di Rice Cooker, Malah Berubah Jadi Bolu Ketan Hitam
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!