BeritaHits.id - Media sosial diramaikan dengan aksi sejumlah tamu undangan yang datang ke pesta pernikahan temannya dengan menggunakan baju wisuda lengkap dengan toga.
Aksi unik para tamu undangan ini diunggah oleh akun TikTok @hamzahhh8.
Dalam video itu tampak sejumlah tamu undangan mengenakan baju wisuda berwarna merah lengkap dengan toga.
"Demi foto bersama akhirnya foto di kondangan, congratulations untuk kita semua," tulis akun itu seperti dikutip Beritahits.id, Kamis (15/4/2021).
Baca Juga: Viral Video Pelajar Jepang Kunjungi Masjid Tokyo, Sikapnya Kejutkan Publik
Para tamu undangan itu berbaris ambil antrean untuk bersalaman dengan mempelai pengantin.
Setelah bersalaman, sang mempelai wanita yang juga mengenakan baju wisuda itu juga melakukan prosesi pemindahan tali toga.
Beberapa tamu juga tampak membawa hadiah untuk pengantin yang berukuran cukup besar.
Bahkan, ada pula tamu mengenakan toga itu memberikan hadiah sebesar kardus air mineral yang dibungkus dengan kertas berwarna coklat.
Aksi unik para tamu undangan datang mengenakan baju wisuda hingga melakukan prosesi pemindahan tali toga di pesta pernikahan itu langsung viral di media sosial.
Baca Juga: Viral! Cewek Sudah Siap Menikah, Pas Tahu Endingnya Malah Bikin Ambyar
Banyak warganet mengaku terinspirasi dengan aksi unik para tamu undangan tersebut.
"Hahaha unik, samawa buat pengantin," kata Ayu Azaliaa.
"Pengantinnya rektor ya," ujar Arul Vander.
"Efek lulusan Covid kayaknya ya," ungkap Putri Atika.
"Ini sih mantap," ucap Repaniprd.
Berita Terkait
-
Tom Lembong Trending Usai Praperadilan Ditolak: Netizen Bandingkan Kasus Ekspor Nikel
-
Pramono Anung Bakal 'Pin' Komentar Netizen dan Beri Hadiah, Sindir Ridwan Kamil?
-
Berkaca dari Mahalini-Rizky Febian, Bagaimana Prosedur Nikah Ulang?
-
Pria Ini Bikin Publik Salfok, Netizen: Resto Aman dari Vampir
-
Viral Tak Digubris Polisi, Pria yang Teriak-teriak di Gerbang Polsek Kelapa Gading Ternyata Keluarga Tersangka Narkoba
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
-
MIND ID Siap Guyur Investasi Rp267 Triliun Hingga 2029
-
Orang Dekat Prabowo Sebut Kenaikan PPN 12% Bakal Ditunda
-
Israel-Hizbullah Gencatan Senjata, Warga Palestina Makin Terancam
-
Buruan Serbu! Daftar Promo Pilkada 2024, Ada Kopi Gratis!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak