BeritaHits.id - Penyanyi Raisa Andriana atau yang biasa disapa Raisa mengaku lebih memilih dijatuhi hukuman pancung daripada disetrum di kursi listrik.
Hal itu disampaikan Raisa ketika menjawab pertanyaan dari Boy William.
Istri dari Hamish Daud ini tampil bareng Boy dalam video 'Reaksi Raisa Dijebak Sama Pertanyaan Boy!' yang tayang di kanal Youtube Boy William.
Boy William mengajukan beberapa pertanyaan kepada Raisa. Awalnya Boy dan Raisa saling melempar pertanyaan singkat seputar kehidupan dan karier.
Seperti saat Boy menanyakan di antara Afgan dan Vidi Aldiano siapa yang lebih baik bagi Raisa.
"Afgan or Vidi Aldiano the better singer?" tanya Boy yang disambut dengan tawa oleh Raisa.
"I love Afgan, I love Vidi too, lebih main game kita ya," jawab Raisa.
Sampai di satu pertanyaan yang cukup membuat Raisa terhenyak sesaat.
"If you're a criminal, dan loe harus dieksekusi mati, pilihan loe, digantung, ditembak, atau disetrum?" tanya Boy William.
Baca Juga: Raisa Akui Gugup Diikuti Penggemar Saat Berada di Mall
Raisa pun menjawab di luar tiga pilihan tersebut.
"Gue pengen potong kepala aja, guillotine yang kayak zaman dulu," jawab Raisa sambil memperagakan eksekusi.
Jawaban penyanyi 'Apalah Arti Menunggu' ini ternyata membuat Boy William syok.
"Gue paling takut kursi listrik sih," lanjut Raisa.
"Would be your last meal?" tanya Boy lagi.
"Oh my God, serem banget... Mie rebus, pakai telor," jawab Raisa dengan penuh keyakinan.
Berita Terkait
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Momen Raisa Ngibrit Hindari Wartawan di Red Carpet AMI Awards 2025
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Bintang 'Wicked: For Good' Sulap Singapura Jadi Dunia Oz di Premiere Megah Asia-Pasifik
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!