BeritaHits.id - Sebuah video memperlihatkan pengeroyokan warga terhadap pelaku penipuan dan hipnotis bermodus COD (Cash on Delivery).
Video itu diunggah oleh akun Instagram @peristiwa_sekitar_kita.
Dalam video tersebut, tampak kerumunan massa menghalangi sebuah mobil. Mereka tampak mengamuk dan merusak mobil tersebut.
Berdasarkan unggahan tersebut, kejadian itu terjadi di wilayah Pemda Cibinong.
Baca Juga: Bak Firasat, Anak Kru Kapal KRI Nanggala-402 Tak Mau Ayahnya Keluar Kamar
Kejadian bermula dari pelaku yang melakukan transaksi COD jual beli handphone.
Saat COD, pembeli menjadi korban penipuan. Selain itu, pembeli juga dihipnotis oleh pelaku.
Setelah sadar, korban berteriak dan langsung dikejar oleh warga.
Disebutkan bahwa terdapat tiga orang pelaku yang kabur menggunakan mobil. Saat mencoba kabur, pelaku menabrak lebih kurang 10 pengendara dan akhirnya tertangkap di ITC Cibinong.
Akhirnya pelaku pun berhasil dikepung oleh warga. Bahkan, pelaku nyaris dibakar warga.
Baca Juga: Pria Ini Makan Pizza dengan Cara Tak Terduga, Publik: Nggak Gitu Konsepnya!
Akan tetapi, kejadian tersebut kemudian diamankan oleh aparat setempat.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Bak Firasat, Anak Kru Kapal KRI Nanggala-402 Tak Mau Ayahnya Keluar Kamar
-
Pria Ini Makan Pizza dengan Cara Tak Terduga, Publik: Nggak Gitu Konsepnya!
-
Empat Orang Pencuri Hp di Bogor Habis Diamuk Massa di Dalam Mobil
-
Viral, Mobil Xenia Hancur Diamuk Massa di Cibinong Bogor
-
Bikin Konten Bernada Pelecehan, Dr. Kevin Samuel Marpaung Minta Maaf
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
-
Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak