Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Aprilo Ade Wismoyo
Minggu, 25 April 2021 | 20:36 WIB
Dagangan kakek penjual kacang tumpah di jalan (tiktok.com/@riskachann)

Ada pula yang menyoroti sikap terpuji yang dilakukan oleh orang-orang yang menolong penjual kacang rebus tersebut.

"Open donasi kak," tulis seorang warganet dengan akun lindaap190.

"Semoga bapak ini dapat ganti yang lebih dari Allah, amin," tulis warganet lain dengan akun Rahayu Ayu.

"Kalian yang sudah ringan tangan bantu bapaknya, semoga selalu diberikan keberkahan ya," tulis warganet dengan akun libra290969.

Baca Juga: Viral Warga Beli Mobil Disambut Sekampung, Publik Iri Tetangganya Berbeda

"Udah hidup lagi diuji, semoga bapak yang sabar, semoga akan ada gantinya, amin," tulis warganet lain dengan akun Niningpn123.

Video selengkapnya dapat dilihat di sini.

Load More